Gaya Hidup

Judul Drakor Baru Lee Do Hyun, Salah Satunya The Good Bad Mother yang Siap Rilis April 2023

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Judul Drakor Baru Lee Do Hyun
Judul drakor baru Lee Do Hyun, salah satunya The Glory. (Foto instagram/Lee Do Hyun)

HARIANE - Judul drakor baru Lee Do Hyun kerapkali dicari para penggemar nonton drakor, apalagi kini Lee Do Hyun seringkali menarik perhatian publik.

Drama terakhir yang dibintanginya yaitu The Glory, dirinya berhasil menarik perhatian penonton. Apalagi dirinya beradu akting dengan aktris cantik asal Korea yakni Song Hye Kyo.

Keberhasilannya pada peran yang ia bawakan, membuat para penggemar penasaran dengan setiap judul drama yang dibintanginya. Lalu apa saja judul drakor baru Lee Do Hyun?

Simak ulasan dibawah ini mengenai 3 judul drakor baru yang pernah dibintangi Lee Do Hyun.

Profil Lee Do Hyun

Dilansir dari kprofiles, Lee Do Hyun merupakan seorang aktor asal Korea Selatan yang bekerja dibawah agensi YUEHUA Entertainment.

Dirinya memulai debut pada tahun 2017, drama yang pertama kali ia perankan yaitu “Prison Playbook”. Walaupun begitu, Lee Do Hyun menganggap debut resminya terjadi pada tahun 2019.

Lee Do Hyun memiliki nama asli yaitu Lim Dong Hyun, ia merupakan kelahiran 11 April 1995. Ia menempuh pendidikannya yaitu di Universitas Chung-Ang dengan mengambil jurusan teater.

Serial drama yang dibintanginya Youth of May, Sweet Home, 18 Again, Drama Special: Scouting Report, The Great Show, Hotel Del Luna, Clean With Passion For Now, Still 17, Prison Playbook dan beberapa judul lainnya.

Judul Drakor Baru Lee Do Hyun

1.    The Glory dan The Glory 2

The Glory menjadi salah satu judul drakor baru Lee Do Hyun, lantaran baru saja rilis pada Desember 2022. Kemudian disusul dengan The Glory 2 yang tayang pada Maret 2023.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sabtu, 26 April 2025
Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Sabtu, 26 April 2025
Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Sabtu, 26 April 2025
Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Sabtu, 26 April 2025
4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Sabtu, 26 April 2025
Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Sabtu, 26 April 2025
Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025