Berita , D.I Yogyakarta

Pamit ke Sawah, Seorang Kakek di Bantul Ditemukan Meninggal di Sungai Balong

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Pamit ke Sawah, Seorang Kakek di Bantul Ditemukan Meninggal di Sungai Balong
Seorang kakek di Bantul ditemukan meninggal di sungai Balong pada Rabu, 15 Juni 2022. (Foto: Tangkapan Layar FB/ SAR DIY Bantul)
HARIANE – Seorang kakek di Bantul ditemukan meninggal di sungai Balong setelah sebelumnya sempat pamit akan pergi ke sawah.
Informasi terkait seorang kakek di Bantul ditemukan meninggal di sungai Balong ini diunggah dalam sebuah grup Facebook SAR DIY Distrik Bantul oleh akun facebook @Bondan.
Berikut informasi lengkap terkait seorang kakek di Bantul ditemukan meninggal di sungai Balong berdasarkan pada keterangan yang diunggah pada Rabu, 15 Juni 2022 tersebut.

Seorang Kakek di Bantul Ditemukan Meninggal di Sungai Balong

BACA JUGA : Komplotan Pencuri Spesialis Mobil Pick Up di Bantul Diringkus Polisi, Nyalakan Mobil dalam Waktu Singkat
Dilansir dari unggahan tersebut, dapat diketahui dari identitas korban yang ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.
Korban atas nama Hadi Utomo. Pria kelahiran tahun 1935 ini merupakan warga yang tinggal di Babadan, Kapanewon Bantul, Kabupaten Bantul.
Dari keterangan tersebut, juga terdapat kronologi dari peristiwa nahas yang menimpa korban ini.
Diketahui pada Selasa, 14 Juni 2022 sebelum waktu sholat Ashar, korban pamit untuk pergi ke sawah dengan mengendarai sepeda.
Saat sore hari, korban yang belum juga pulang membuat keluaga menjadi resah. Selanjutnya keluarga korban berinisiatif untuk melakukan pencarian.
Setelah bebrapa saat dilakukan upaya pencarian, keluarga berhasil menemukan sepeda yang digunakan oleh korban berada di pinggir jalan. Sementara caping dan sandal korban ditemukan di pinggir sungai. Namun pada saat itu sosok korban tidak terlihat.
Kemudian pencarian terhadap korban dilanjutkan dengan dibantu oleh warga, relawan dan juga Tim SAR DIY. Namun hingga larut malam, korban masih belum ditemukan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal MPL ID S13 Week 5 Hari Kedua, Pergeseran Klasemen Kian Sengit

Jadwal MPL ID S13 Week 5 Hari Kedua, Pergeseran Klasemen Kian Sengit

Sabtu, 20 April 2024 11:24 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 20 April 2024 Naik Tipis, Berikut Rincian ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 20 April 2024 Naik Tipis, Berikut Rincian ...

Sabtu, 20 April 2024 09:34 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 20 April 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 20 April 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 20 April 2024 09:33 WIB
Jadwal SIM Keliling Gresik April 2024 Minggu Ini, Cek Lokasi Hari Ini

Jadwal SIM Keliling Gresik April 2024 Minggu Ini, Cek Lokasi Hari Ini

Sabtu, 20 April 2024 07:25 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 20 April 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 20 April 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Sabtu, 20 April 2024 06:57 WIB
Siap-siap! 8.725 Pemudik Langgar Ganjil Genap di Tol Japek Akan Mendapatkan Surat Tilang ...

Siap-siap! 8.725 Pemudik Langgar Ganjil Genap di Tol Japek Akan Mendapatkan Surat Tilang ...

Sabtu, 20 April 2024 06:10 WIB
Kebakaran di Mampang Jaksel Tewaskan 7 Orang, Pemilik Toko Pigura Dipanggil Polisi

Kebakaran di Mampang Jaksel Tewaskan 7 Orang, Pemilik Toko Pigura Dipanggil Polisi

Sabtu, 20 April 2024 06:10 WIB
Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Jumat, 19 April 2024 20:32 WIB
Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Jumat, 19 April 2024 19:48 WIB
Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:14 WIB