Berita , Nasional

Kapan Dana BSU 2022 Cair? Ini Jawaban Kemnaker

profile picture Hanna
Hanna
Kapan Dana BSU 2022 Cair? Ini Jawaban Kemnaker
Kapan Dana BSU 2022 Cair? Ini Jawaban Kemnaker
HARIANE - Kapan dana BSU 2022 cair menjadi pertanyaan yang sering muncul setelah Kemnaker mengumumkan akan memberikan dana bantuan bagi para pekerja dan buruh.
Lantas kapan dana BSU 2022 cair dan bagaimana proses pencairannya?
Adapun berikut informasi selengkapnya untuk menjawab pertanyaan seputar kapan dana BSU 2022 cair yang bisa disimak dibawah ini.
BACA JUGA : Syarat dan Cara Cek Penerima BSU 2022, Cair Rp 600 Ribu Bulan Ini

Keterangan Kemnaker Terkait Kapan Dana BSU 2022 Cair

Sabtu, 10 September 2022 Sekjen Kementerian Ketenagakerjaan, Anwar Sanusi mengabarkan telah melakukan proses pencairan tahap pertama Bantuan Subsidi Upah (BSU) Tahun 2022. 
Di mana dalam proses pencairannya dilansir dari laman pmjnews, dana BSU 2022 ini akan dicairkan secara bertahap untuk diterima para pekerja dan buruh.
"Alhamdulillah, malam ini kami telah memproses pencairan dana BSU tahap pertama bagi 4,36 juta orang pekerja/buruh dengan anggaran mencapai Rp 2,61 Triliun,” ucapnya.
Adapun berikut proses pencairan BSU 2022 akan melalui beberapa tahap, yaitu:
1. Dana dari Kemnaker akan diteruskan kepada Bank Himbara selaku Bank Penyalur melalui KPPN.
2. Selanjutnya dana tersebut akan disalurkan kepada para penerima BSU tahap pertama.
3. Para penerima BSU tahap pertama diarahkan terlebih dahulu untuk dapat mengecek di rekening Himbara masing-masing (Mandiri, BRI, BNI, BTN).
4. Berikutnya penerima dapat mengambil dana BSU secara bertahap mulai Senin, 12 September 2022.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Sabtu, 10 Mei 2025
Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Sabtu, 10 Mei 2025
Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Sabtu, 10 Mei 2025
Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Sabtu, 10 Mei 2025
6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

Sabtu, 10 Mei 2025
53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

Sabtu, 10 Mei 2025
Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Sabtu, 10 Mei 2025