Berita , Nasional

Kapan Dana BSU 2022 Cair? Ini Jawaban Kemnaker

profile picture Hanna
Hanna
Kapan Dana BSU 2022 Cair? Ini Jawaban Kemnaker
Kapan Dana BSU 2022 Cair? Ini Jawaban Kemnaker
HARIANE - Kapan dana BSU 2022 cair menjadi pertanyaan yang sering muncul setelah Kemnaker mengumumkan akan memberikan dana bantuan bagi para pekerja dan buruh.
Lantas kapan dana BSU 2022 cair dan bagaimana proses pencairannya?
Adapun berikut informasi selengkapnya untuk menjawab pertanyaan seputar kapan dana BSU 2022 cair yang bisa disimak dibawah ini.
BACA JUGA : Syarat dan Cara Cek Penerima BSU 2022, Cair Rp 600 Ribu Bulan Ini

Keterangan Kemnaker Terkait Kapan Dana BSU 2022 Cair

Sabtu, 10 September 2022 Sekjen Kementerian Ketenagakerjaan, Anwar Sanusi mengabarkan telah melakukan proses pencairan tahap pertama Bantuan Subsidi Upah (BSU) Tahun 2022. 
Di mana dalam proses pencairannya dilansir dari laman pmjnews, dana BSU 2022 ini akan dicairkan secara bertahap untuk diterima para pekerja dan buruh.
"Alhamdulillah, malam ini kami telah memproses pencairan dana BSU tahap pertama bagi 4,36 juta orang pekerja/buruh dengan anggaran mencapai Rp 2,61 Triliun,” ucapnya.
Adapun berikut proses pencairan BSU 2022 akan melalui beberapa tahap, yaitu:
1. Dana dari Kemnaker akan diteruskan kepada Bank Himbara selaku Bank Penyalur melalui KPPN.
2. Selanjutnya dana tersebut akan disalurkan kepada para penerima BSU tahap pertama.
3. Para penerima BSU tahap pertama diarahkan terlebih dahulu untuk dapat mengecek di rekening Himbara masing-masing (Mandiri, BRI, BNI, BTN).
4. Berikutnya penerima dapat mengambil dana BSU secara bertahap mulai Senin, 12 September 2022.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Koalisi Bersama Rakyat Jogja Bantah 4 Anggota Partainya Berpaling dari Heroe-Pena

Koalisi Bersama Rakyat Jogja Bantah 4 Anggota Partainya Berpaling dari Heroe-Pena

Rabu, 23 Oktober 2024 21:31 WIB
Masa Kampanye Pilkada 2024, Satpol PP Kota Yogya Tertibkan APK Melanggar Aturan

Masa Kampanye Pilkada 2024, Satpol PP Kota Yogya Tertibkan APK Melanggar Aturan

Rabu, 23 Oktober 2024 20:19 WIB
KAI Lakukan Proyek Beautifikasi Stasiun Yogyakarta, Beberapa Tampilan Terlihat Berbeda

KAI Lakukan Proyek Beautifikasi Stasiun Yogyakarta, Beberapa Tampilan Terlihat Berbeda

Rabu, 23 Oktober 2024 18:29 WIB
DPRD DIY Lantik 4 Pimpinan Definitif Masa Jabatan 2024-2029

DPRD DIY Lantik 4 Pimpinan Definitif Masa Jabatan 2024-2029

Rabu, 23 Oktober 2024 18:27 WIB
Gangster di Semarang Didanai Situs Judi Online, 3 Admin Ditangkap

Gangster di Semarang Didanai Situs Judi Online, 3 Admin Ditangkap

Rabu, 23 Oktober 2024 17:07 WIB
Produksi Miras Oplosan Kalengan, Pemuda Asal Sleman Diamankan Polda DIY

Produksi Miras Oplosan Kalengan, Pemuda Asal Sleman Diamankan Polda DIY

Rabu, 23 Oktober 2024 16:11 WIB
Endang Sri Sumiryantini Resmi Dilantik Menjadi Ketua DPRD Gunungkidul 2024-2029

Endang Sri Sumiryantini Resmi Dilantik Menjadi Ketua DPRD Gunungkidul 2024-2029

Rabu, 23 Oktober 2024 15:02 WIB
PPP Gesing Gunungkidul Diresmikan, Siap Suplai 5.000 Ton Ikan Per Tahun

PPP Gesing Gunungkidul Diresmikan, Siap Suplai 5.000 Ton Ikan Per Tahun

Rabu, 23 Oktober 2024 12:58 WIB
Polresta Sleman Musnahkan Ribuan Botol Miras Berbagai Merk

Polresta Sleman Musnahkan Ribuan Botol Miras Berbagai Merk

Rabu, 23 Oktober 2024 11:57 WIB
Geger Penemuan Mayat Bayi Laki-laki di Garut, Ari-arinya Terlilit Ranting Daun

Geger Penemuan Mayat Bayi Laki-laki di Garut, Ari-arinya Terlilit Ranting Daun

Rabu, 23 Oktober 2024 11:48 WIB