Olahraga

Kapten Termuda Piala Dunia 2022 Qatar, Sukses Pecahkan Rekor Sejak 1950

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Kapten Termuda Piala Dunia 2022 Qatar, Sukses Pecahkan Rekor Sejak 1950
Kapten Termuda Piala Dunia 2022 Qatar. (Foto: Instagram/Tyler Adams)
HARIANE - Pembahasan mengenai kapten termuda Piala Dunia 2022 Qatar adalah satu dari banyaknya hal menarik dalam dunia sepak bola.
Sosok kapten termuda Piala Dunia 2022 Qatar layak untuk dibicarakan, mengingat beban seorang kapten dalam sebuah tim sepak bola sangatlah vital.
Para pemain yang menjadi kapten termuda Piala Dunia 2022 Qatar sudah selayaknya mendapat pujian. Terlebih beban berat ada di punggungnya untuk membawa nama harum negara di kancah Internasional.
Siapakah sosok kapten termuda Piala Dunia 2022 Qatar? Berikut ini profil dan biodata singkatnya, yang sukses pecahkan rekor sejak 1950.
BACA JUGA : Momen Unik Piala Dunia 2022 Qatar: Wajah Baru Alisson hingga Aksi Bersih-bersih Suporter Jepang

Profil Singkat Tyler Adams : Kapten termuda Piala Dunia 2022 Qatar

Profil Tyler Adams
Profil Tyler Adams. (Foto: Instagram/Tyler Adams)
Tyler Adams adalah seorang pemain asal Amerika Serikat yang sukses pecahkan rekor Walter Bahr sejak tahun 1950.
Pada usianya yang kini menginjak 23 tahun, membuat Tyler Adams jadi sosok kapten termuda Piala Dunia 2022 Qatar.
Bahkan, Tyler Adams kini jadi sosok Kapten termuda Piala Dunia sepanjang masa. Rekor ini tentu saja sangat baik bagi seorang pemain muda.
Berdasarkan laman resmi US Soccer, Tyler Adams kini membela klub Leeds United. Salah satu klub kuda hitam di Liga Inggris musim 2022-2023.
Tyler Adams berposisi sebagai pemain tengah tim "Negeri Paman Sam". Kemampuannya mengumpan dan mengatur serangan membuat pelatih Timnas Amerika Serikat memanggil dirinya
Tak tanggung-tanggung, pelatih langsung mempercayakan Tyler Adams sebagai kapten tim. Kedewasaan serta ketenangannya sebagai jenderal lapangan tengah adalah salah satu alasan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025