Gaya Hidup , Artikel

Karakter Zodiak Leo, Lengkap dengan Hubungan Asmara untuk Pria dan Wanita Zodiak ini

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Karakter Zodiak Leo, Lengkap dengan Hubungan Asmara untuk Pria dan Wanita Zodiak ini
Karakter zodiak Leo, untuk wanita dan pria. (Ilustrasi: Pixabay/Geralt)
HARIANE – Karakter zodiak Leo yang memiliki simbol singa, mempunyai ciri khas yang berbeda dengan zodiak yang lainnya.
Karakter zodiak Leo berikut disajikan secara lengkap yang bagi orang-orang yang ingin mengetahui sifat dan kepribadian dari zodiak ini.
Berikut ini adalah pembahasan lengkap mengenai karakter dan sifat dari zodiak Leo yang dikutip dari laman Astrology Zodiac Sign.

Sifat dan Karakter Zodiak Leo

BACA JUGA : Karakter dan Kepribadian Zodiak Gemini, Apakah Benar Manipulatif?
Zodiak Leo dimiliki oleh orang ang lahir pada tanggal 23 Juli – 23 Agustus. Simbol dari zodiak ini sering digambarkan dalam wujud singa.
Namun sebernarnya, simbol untuk zodiak Leo adalah bentuk skrip dari huruf Yunani “lamda” yang merupakan huruf pertama dari kata Yunani Leon yang berarti singa.
Zodiak Leo mempunyai angka keberuntungan 1, 3, 10, 19 dan warna keberuntungannya adalah kuning, emas dan oranye.
Hal-hal yang disukai oleh zodiak berlambang singa ini adalah teater, berlibur, barang mahal, warna cerah dan bersenang-senang dengan teman.
Sedangkan hal-hal yang tidak disukainya adalah diabaikan, menghadapi kenyataan yang sulit dan tidak diperlakukan layaknya seorang raja atau ratu.
Zodiak Leo dianungi oleh matahari sehingga orang yang memiliki zodiak ini merupakan pemimpin yang lahir secara alami. Mereka mempunyai karakter yang dramatis, kreatif, percaya diri, dominan dan mampu mencapai apa yang mereka inginkan.
Leo mempunyai kepribadian yang percaya diri dan mempu menyatukan orang dari berbagai kalangan, kemudian memimpin mereka dalam satu kelompok untuk mencapai tujuan bersama.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025
Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Selasa, 01 April 2025
Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Selasa, 01 April 2025
Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Selasa, 01 April 2025
Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Selasa, 01 April 2025
Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Selasa, 01 April 2025
Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Senin, 31 Maret 2025
Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025
Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025