Berita , Jabodetabek , Kesehatan

Kasus ISPA Meningkat, Ini 6 Cara Cegah Dampak Polusi Udara Menurut Kementerian Kesehatan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Kasus ISPA Meningkat, Ini 6 Cara Cegah Dampak Polusi Udara Menurut Kementerian Kesehatan
Enam cara cegah dampak polusi udara di Jakarta menurut Kemenkes. (Ilustrasi: Pexels/Anna Tarazevich)

HARIANE – Cara cegah dampak polusi udara yang digaungkan oleh Kementerian Kesehatan sebaiknya diketahui, terutama oleh masyarakat di DKI Jakarta dan sekitarnya.

Beberapa waktu belakangan ini kualitas udara di Jakarta semakin memburuk. Tak hanya membuat langit Jakarta terlihat keruh, berbagai penyakit pernapasan juga banyak menyerang masyarakat.

Salah satu penyakit yang timbul akibat dari buruknya kualitas udara di Jakarta yaitu ISPA atau infeksi saluran pernapasan akut.

Menurut data yang disampaikan oleh Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit yaitu Maxi Rein Rondonuwu, dalam enam bulan terakhir kasus ISPA di Jabodetabek meningkat pesat hingga mencapai 100 ribu kasus per bulan.

6 Cara Cegah Dampak Polusi Udara Menurut Kemenkes

Senin, 28 Agustus 2023, Kementerian Kesehatan melakukan konferensi pers guna mengajak masyarakat untuk menerapkan 6M dan 1S.

Kasus ISPA Meningkat, Ini 6 Cara Cegah Dampak Polusi Udara Menurut Kementerian Kesehatan
Kementerian Kesehatan melakukan konferensi pers terkait penyakit akibat polusi udara dan cara mencegahnya. (Foto: Kemkes)

“Untuk upaya pencegahan kita ada strategi 6M dan 1S,” ujar Maxi Rein Rondonuwu dalam kesempatan tersebut.

Enam cara cegah dampak polusi udara yang disebut 6M dan 1S oleh Kementerian Kesehatan yaitu :

1.       Memeriksa kualitas udara melalui aplikasi atau website yang tersedia.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025