Berita , Pilihan Editor

Update Kasus Meme Stupa Borobudur: Roy Suryo Dituntut 1,5 Tahun Penjara

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Update Kasus Meme Stupa Borobudur: Roy Suryo Dituntut 1,5 Tahun Penjara
Update Kasus Meme Stupa Borobudur: Roy Suryo Dituntut 1,5 Tahun Penjara
Kasus meme stupa Borobudur ini bermula saat Roy Suryo memosting sebuah meme stupa yang menyerupai Presiden Jokowi pada Jumat, 10 Juni 2022 di akun Twitter resminya @KRMTRoySuryo2.
Sontak meme tersebut pun viral dan menuai kecaman dari berbagai pihak terutama dari penganut agama Budha yang marah karena patung Budha dilecehkan dan dibuatkan meme oleh mantan Menteri Pemuda dan Olahraga ini.
Karena menimbulkan kegaduhan, akhirnya postingan meme stupa Borobudur pun langsung dihapus oleh Roy Suryo. Dirinya juga menyampaikan permohonan maaf pada seluruh umat Budha dan masyarakat.
Namun, permintaan maaf tersebut tidak cukup membuat Roy Suryo terlepas dari tuntutan hukum. Pasalnya perwakilan umat Budha telah melaporkan aksi Roy Suryo sebagai kasus penistaan agama dan ujaran kebencian.
Akhirnya, pada Kamis, 15 Desember 2022 Roy Suryo pun dituntut 1,5 tahun penjara atas kasus meme stupa Borobudur tersebut.****
 
 
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Penertiban Bangunan Liar di Kawasan Sungai Pantai Drini, Satpol PP Beri Tenggang Waktu ...

Penertiban Bangunan Liar di Kawasan Sungai Pantai Drini, Satpol PP Beri Tenggang Waktu ...

Senin, 07 Juli 2025
20 SMP di Gunungkidul Masih Belum Dapat Siswa Baru, Kenapa?

20 SMP di Gunungkidul Masih Belum Dapat Siswa Baru, Kenapa?

Senin, 07 Juli 2025
‎Lurah Triharjo Pandak Sebut Warga Mulai Beraktivitas Normal Usai Penangkapan Buaya di Sungai ...

‎Lurah Triharjo Pandak Sebut Warga Mulai Beraktivitas Normal Usai Penangkapan Buaya di Sungai ...

Senin, 07 Juli 2025
Tiap Hari Ada Kecelakaan di Bantul, 60 Nyawa Melayang di Semester I 2025

Tiap Hari Ada Kecelakaan di Bantul, 60 Nyawa Melayang di Semester I 2025

Senin, 07 Juli 2025
Tanpa Ribut, 21 Kalurahan di Gunungkidul Lunas PBB, Berikut Rinciannya

Tanpa Ribut, 21 Kalurahan di Gunungkidul Lunas PBB, Berikut Rinciannya

Senin, 07 Juli 2025
2 Pelaku Pengrusakan dan Kekerasan di Godean saat Aksi Solidaritas Ojol Ditangkap

2 Pelaku Pengrusakan dan Kekerasan di Godean saat Aksi Solidaritas Ojol Ditangkap

Senin, 07 Juli 2025
‎Maling Celana Dalam di Kretek Bantul Ditangkap, Alasannya Bikin Geleng-geleng Kepala

‎Maling Celana Dalam di Kretek Bantul Ditangkap, Alasannya Bikin Geleng-geleng Kepala

Senin, 07 Juli 2025
Catat! Ini Daftar 16 Kloter Jemaah Haji Pulang 8 Juli 2025 Lengkap dengan ...

Catat! Ini Daftar 16 Kloter Jemaah Haji Pulang 8 Juli 2025 Lengkap dengan ...

Senin, 07 Juli 2025
Sekeluarga ‘Mas-mas Pelayaran’ Jadi Pelaku Pengeroyokan Driver Ojol di Godean Sleman

Sekeluarga ‘Mas-mas Pelayaran’ Jadi Pelaku Pengeroyokan Driver Ojol di Godean Sleman

Senin, 07 Juli 2025
Waduh, Harga Emas Antam Hari ini Senin 7 Juli 2025 Turun Rp 7 ...

Waduh, Harga Emas Antam Hari ini Senin 7 Juli 2025 Turun Rp 7 ...

Senin, 07 Juli 2025