Berita , Jabodetabek

Kebakaran di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara, Api Diduga Berasal dari Warung Soto

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Kebakaran di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara hari ini Kamis 20 Juli 2023
Pemadaman kebakaran di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara. (Ilustrasi: Pexels/Pixabay)

HARIANE - Insiden kebakaran kembali terjadi di Jakarta, kini kebakaran di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara terjadi pada Kamis pagi, 20 Juli 2023.

Berdasarkan informasi yang disampaikan, diduga api penyebab kebakaran tersebut berasal dari salah satu warung soto.

Selain itu, dikabarkan pula beberapa bangunan di sekitar warung soto juga tersambar api. Simak informasi selengkapnya di bawah ini.

Kebakaran di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara, Api Diduga Berasal dari Gas Bocor di Warung Soto

Sebagaimana dilansir dari Instagram @jakut.info, dikabarkan bahwa telah terjadi kebakaran di sebuah rumah kosong di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara.

"Kamis pagi 20/07, Kebakaran dilaporkan terjadi pada rumah kosong di jl Yos Sudarso Jakarta Utara, Saat ini sedang dalam penanganan petugas Damkar Jakarta Utara," seperti tertulis dalam keterangan unggahan.

Dalam video unggahan, nampak petugas damkar bergegas menuju lokasi kebakaran. Beberapa warga sekitar yang melintas sempat berhenti untuk memotret insiden kebakaran yang akibatkan asap membumbung. Bahkan dalam foto yang diunggah, asap membumbung juga nampak dari kejauhan.

Kebakaran di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara
Kebakaran di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara. (Foto: Instagram/info/jakut)

Lebih lanjut lagi, warganet dalam kolom komentar menyebut jika api kebakaran di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara tersebut bukan berasal dari rumah kosong melainkan dari gas bocor milik sebuah warung soto di dekat rumah kosong.

"Berasal dari warung soto itu gas bocor," tulis @kyy.erlando

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jaga Kualitas Udara, Pemkab Sleman Lakukan Uji Emisi Kendaraan Gratis

Jaga Kualitas Udara, Pemkab Sleman Lakukan Uji Emisi Kendaraan Gratis

Selasa, 07 Mei 2024 16:04 WIB
KPU Bantul Ingatkan Caleg Terpilih Laporkan LHKPN Sebelum Dilantik

KPU Bantul Ingatkan Caleg Terpilih Laporkan LHKPN Sebelum Dilantik

Selasa, 07 Mei 2024 15:45 WIB
172 Kampus Muhammadiyah Serentak Gelar Aksi Bela Palestina

172 Kampus Muhammadiyah Serentak Gelar Aksi Bela Palestina

Selasa, 07 Mei 2024 15:18 WIB
Bersiap Jadi Tuan Rumah Porda DIY, Pemkab Gunungkidul Mulai Benahi Fasilitas Olahraga

Bersiap Jadi Tuan Rumah Porda DIY, Pemkab Gunungkidul Mulai Benahi Fasilitas Olahraga

Selasa, 07 Mei 2024 15:07 WIB
Tumpukan Sampah Tiba-tiba Muncul di Jalan Imogiri-Panggang, Diduga Dibuang Pakai Truk Saat Malam ...

Tumpukan Sampah Tiba-tiba Muncul di Jalan Imogiri-Panggang, Diduga Dibuang Pakai Truk Saat Malam ...

Selasa, 07 Mei 2024 14:52 WIB
Kereta Api Tabrak Motor di Semarang Hari ini Tewaskan 1 Orang, Begini Kronologi ...

Kereta Api Tabrak Motor di Semarang Hari ini Tewaskan 1 Orang, Begini Kronologi ...

Selasa, 07 Mei 2024 14:51 WIB
Viral Lampion Nyangkut Pohon di Sewon Bantul, Begini Kata Polisi

Viral Lampion Nyangkut Pohon di Sewon Bantul, Begini Kata Polisi

Selasa, 07 Mei 2024 13:52 WIB
Kasus Penganiayaan Taruna STIP Jakarta : Polisi Hadirkan 12 Saksi di Prarekonstruksi

Kasus Penganiayaan Taruna STIP Jakarta : Polisi Hadirkan 12 Saksi di Prarekonstruksi

Selasa, 07 Mei 2024 12:55 WIB
Jelang Pemberangkatan Jemaah Haji 2024, Menag Cek Persiapan Akhir Layanan di Tanah Suci

Jelang Pemberangkatan Jemaah Haji 2024, Menag Cek Persiapan Akhir Layanan di Tanah Suci

Selasa, 07 Mei 2024 12:07 WIB
Gempa Hari Ini, Berkekuatan M 5,0 SR Guncang Gunungkidul Selasa Siang

Gempa Hari Ini, Berkekuatan M 5,0 SR Guncang Gunungkidul Selasa Siang

Selasa, 07 Mei 2024 11:21 WIB