Artikel

Kebijakan SIM C Dibagi 3 Golongan, Sesuai Kapasitas CC Kendaraan

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Kebijakan SIM C Dibagi 3 Golongan, Sesuai Kapasitas CC Kendaraan
Kebijakan SIM C Dibagi 3 Golongan, Sesuai Kapasitas CC Kendaraan
HARIANE - Kebijakan SIM C dibagi 3 golongan baru-baru ini ramai menjadi perbincangan di tengah masyarakat.
Pasalnya diketahui Korlantas Polri tengah menyiapkan kebijakan SIM C dibagi 3 golongan untuk kendaraan roda dua yaitu sepeda motor.
Diketahui kebijakan SIM C dibagi 3 golongan mempunyai alasan yaitu berdasarkan kapasitas cc kendaraan roda dua.

Kebijakan Surat Izin Mengemudi (SIM) C dibagi 3 golongan yang terdiri atas SIM C, C1, dan C2.

BACA JUGA :
Polri Siapkan SIM C1 untuk Motor 250 CC ke Atas, Bagaimana Prosedur Pembuatannya?
Dikutip dari laman PMJ NEWS kebijakan SIM C dibagi 3 golongan disampaikan langsung oleh Kepala Bagian Penerangan Umum (Kabag Penum) Divisi Humas Polri Kombes Pol Nurul Azizah.
Kebijakan SIM C Dibagi 3 Golongan
Kebijakan SIM C Dibagi 3 Golongan, Sesuai Kapasitas CC Kendaraan. (foto: dok. Tribratanews.jateng)
“Korlantas Polri masih mempersiapkan kebijakan SIM C jadi tiga golongan,” ujar Kepala Bagian Penerangan Umum (Kabag Penum) Divisi Humas Polri Kombes Pol Nurul Azizah dalam keterangannya pada Jumat 13 Januari 2023.
Korlantas Polri diketahui telah menyiapkan 132 unit kendaraan roda dua untuk melakukan ujian SIM C1.
Lebih lanjut, Kombes Pol Nurul Azizah menjelaskan tiga golongan SIM C yang akan digolongkan berdasarkan cc kendaraan roda dua.
"Nantinya SIM C terdiri tiga golongan yaitu SIM C untuk 250cc maksimal, SIM C1 250-500, SIM C2 di atas 500cc,” ucap Kepala Bagian Penerangan Umum (Kabag Penum) Divisi Humas Polri Kombes Pol Nurul Azizah.
Diketahui kebijakan SIM C dibagi 3 golongan telah diumumkan pada Peraturan Kepolisian (Parpol) Negara Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2021 Tentang Penerbitan dan Penandaan Surat Izin Mengemudi.

Persyaratan usia untuk penerbitan Golongan Surat Izin Mengemudi (SIM)

Pasal 8 Parpol Nomor 5 Tahun 2021:
Kebijakan SIM C Dibagi 3 Golongan
Kebijakan SIM C Dibagi 3 Golongan, Sesuai Kapasitas CC Kendaraan. (foto: Tribratanewssikka)
  1. 17 (tujuh belas) tahun untuk SIM A, SIM C, SIM D dan SIM DI
  2. 18 (delapan belas) tahun untuk SIM CI
  3. 19 (sembilan belas) tahun untuk SIM CII
  4. 20 (dua puluh) tahun untuk SIM A umum dan SIM BI
  5. 21 (dua puluh satu) tahun untuk SIM BII; f. 22 (dua puluh dua) tahun untuk SIM BI umum
  6. 23 (dua puluh tiga) tahun untuk SIM BII umum
BACA JUGA :
Syarat Perpanjang SIM di SIM Corner Kota Malang, Cukup Penuhi 4 Hal Ini Saja
Diketahui dalam Peraturan Kepolisian (Parpol) Negara Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2021 Tentang Penerbitan dan Penandaan Surat Izin Mengemudi menjelaskan jika ingin menambah kapasitas cc kendaraan roda dua dan memiliki SIM baru maka harus memiliki SIM C selama 1 tahun.
"Bagi masyarakat yang ingin memiliki SIM C1 harus memiliki dulu SIM C selama satu tahun," tukasnya.
Kebijakan SIM C dibagi 3 golongan berdasarkan kapasitas cc kendaraan roda dua hingga saat ini masih terus dilakukan oleh Korlantas Polri.****
1
Ads Banner

BERITA TERKINI

3 Kebakaran di Sleman Kemarin Timpa Lansia, Kerugian Ditaksir Puluhan Juta Rupiah

3 Kebakaran di Sleman Kemarin Timpa Lansia, Kerugian Ditaksir Puluhan Juta Rupiah

Sabtu, 03 Juni 2023 14:12 WIB
Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Siap Kirim Pasukan Perdamaian untuk Perang ...

Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Siap Kirim Pasukan Perdamaian untuk Perang ...

Sabtu, 03 Juni 2023 14:00 WIB
Berjualan Tanpa Pungutan di Talkshow Kominfo, Pelaku UMKM Mengaku Omset Naik

Berjualan Tanpa Pungutan di Talkshow Kominfo, Pelaku UMKM Mengaku Omset Naik

Sabtu, 03 Juni 2023 13:54 WIB
4 Penipu Tiket Coldplay Ditangkap, Ini Modus yang Dijalankan

4 Penipu Tiket Coldplay Ditangkap, Ini Modus yang Dijalankan

Sabtu, 03 Juni 2023 13:49 WIB
Sergio Ramos Tinggalkan PSG Diakhir Musim, Susul Ronaldo dan Messi ke Liga Arab?

Sergio Ramos Tinggalkan PSG Diakhir Musim, Susul Ronaldo dan Messi ke Liga Arab?

Sabtu, 03 Juni 2023 13:43 WIB
Usut Kasus Dugaan Kebocoran Putusan MK Soal Sistem Pemilu, Denny Indrayana Segera Diperiksa

Usut Kasus Dugaan Kebocoran Putusan MK Soal Sistem Pemilu, Denny Indrayana Segera Diperiksa

Sabtu, 03 Juni 2023 13:20 WIB
Pidato Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Bisa Mati Perlahan Jika Perang ...

Pidato Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Bisa Mati Perlahan Jika Perang ...

Sabtu, 03 Juni 2023 13:10 WIB
Libur Panjang Okupansi Hotel di Sleman Naik Pesat, Ketua PHRI: Lebih Tinggi Dibanding ...

Libur Panjang Okupansi Hotel di Sleman Naik Pesat, Ketua PHRI: Lebih Tinggi Dibanding ...

Sabtu, 03 Juni 2023 12:42 WIB
Link Streaming Manchester City vs Manchester United final FA Cup 2023, City Difavoritkan ...

Link Streaming Manchester City vs Manchester United final FA Cup 2023, City Difavoritkan ...

Sabtu, 03 Juni 2023 12:08 WIB
Anies Baswedan Bertemu AHY di Pacitan, Ingin Setiap Mantan Presiden Punya Museum Sendiri

Anies Baswedan Bertemu AHY di Pacitan, Ingin Setiap Mantan Presiden Punya Museum Sendiri

Sabtu, 03 Juni 2023 11:46 WIB