Berita , D.I Yogyakarta

Kekerasan Pelajar di Jogja: Hendak Keluar dari Geng, Siswa SMP Jadi Korban Sajam

profile picture Wahyu Turi
Wahyu Turi
Kekerasan Pelajar di Jogja: Hendak Keluar dari Geng, Siswa SMP Jadi Korban Sajam
Jumpa pers kasus kekerasan pelajar di Jogja yang melibatkan korban dan pelakunya masih di bawah umur. (Foto: Wahyu Turi K)

HARIANE - Kekerasan pelajar di Jogja kembali terjadi di mana seorang siswa SMP mengalami luka aibat sabetan senjata tajam oleh kawannya. 

Aksi kekerasan di Jogja tersebut terjadi ketika korban hendak meladeni tantangan pelaku untuk berkelahi, tapi tanpa disangka pelaku menggunakan senjata tajam berupa parang.

Akibat dari sabetan benda tajam tersebut, korban mengalami luka sedangkan pelaku langsung diamankan di dinas setempat karena masih di bawah umur. 

Kronologi Kekerasan Pelajar di Jogja yang Berlatar Belakang Kelompok Geng

Kapolsek Umbulharjo Kompol Yayan mengatakan, peristiwa pembacokan pelajar SMP di Jogja tersebut terjadi hari Sabtu, 9 September 2023 lalu.

Korban adalah R pelajar SMP swasta sedangkan pelaku berinisial T yang masih tercatat sebagai siswa SMP Negeri Kota Yogyakarta.

"Peristiwanya terjadi sekira pukul 23.00 WIB," katanya, Senin, 18 September 2023.

Sebelum terjadi pembacokan, awalnya korban berada di rumah kemudian dijemput oleh dua temannya diajak ke warmindo dekat Lapangan Taman Madya di Jalan Batikan.

Korban kemudian bertemu teman-temannya termasuk pelaku yang memang sudah berada di warmindo terlebih dahulu.

Korban kemudian menyalami teman-temannya yang sudah berada di warmindo, namun saat menyalami T terjadi selisih paham antara keduanya.

Sebelum bertemu dengan teman-temannya, R memang sempat mengungkapkan keinginannya untuk keluar dari Geng Spetada.

"Nampaknya keinginan korban memicu pelaku emosi," terang polisi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025