Berita , Nasional

Kemenag Luncurkan Kanal Pengaduan Jamaah Haji 2023, Begini Cara Pakai Kanal Jemaah Lapor GusMen

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Kemenag luncurkan kanal pengaduan jamaah haji 2023
Kemenag luncurkan kanal pengaduan jamaah haji 2023, guna memudahkan para jamaah untuk melaporkan permasalahan yang dihadapi selama menjalankan ibadah haji. (Foto: Instagram/kemenag_ri)

HARIANE - Kemenag luncurkan kanal pengaduan jamaah haji 2023 pada Minggu, 11 Juni 2023. Kanal yang diberi nama 'Jemaah Lapor GusMen' tersebut ditujukan untuk memudahkan para jamaah haji Indonesia untuk menyampaikan masalah selama menjalankan ibadah haji di Arab Saudi.

Kanal yang diluncurkan Kementerian Agama (kemenag) tersebut bisa dibuka pada aplikasi PUSAKA Superapps atau melalui laman https://laporhajigusmen.kemenag.go.id/.

Dimana nantinya, laporan yang disampaikan jamaah haji akan segera direspon guna menemukan solusinya.

Lantas, bagaimana cara menggunakan kanal Jemaah Lapor GusMen tersebut? Simak ulasan lengkapnya berikut ini.

Kemenag Luncurkan Kanal Pengaduan Jamaah Haji 2023, Begini Cara Pakainya

Kanal Jemaah Lapor GusMen bisa diakses dengan dua cara tersebut. Dimana semua laporan yang masuk akan dipantau langsung oleh Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas.

"Laporan yang masuk di sini akan dimonitor langsung oleh Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas," ungkap Tenaga Ahli Menteri Agama, Mahmud Syaltout, seperti yang dikutip dari laman resmi Kemenag.

Dibuatnya kanal pengaduan jamaah haji 2023 ini ditujukan agar para jamaah tidak sungkan melapor jika mendapati masalah.

"Jemaah bisa lapor kalau ada masalah, bentuknya online. Nanti laporan itu bisa dibaca langsung di dashboard. Jadi ketahuan titik masalahnya di mana, untuk selanjutnya dicarikan solusi," imbuh Syaltout.

Kemenag luncurkan kanal pengaduan jamaah haji 2023
Hasil tangkap layar kanal Jemaah Lapor GusMen, yang mengharuskan jamaah haji 2023 untuk mengisi biodata diri sebelum melaporkan permasalahan yang dihadapi. (Foto: kemenag.go.id)

Lantas, bagaimana cara pakai kanal Jemaah Lapor GusMen tersebut? Berikut ini langkah-langkah yang perlu diperhatikan para jamaah haji Indonesia.

1. Buka laman pengaduan kanal Jemaah Lapor GusMen di link berikut: https://laporhajigusmen.kemenag.go.id/

Ads Banner

BERITA TERKINI

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025