Olahraga

Kenalkan Ragam Profesi Masa Kini ke Anak-Anak Lewat Komunitas Saung Mimpi

profile picture Nahikabillah Rabba
Nahikabillah Rabba
Kenalkan Ragam Profesi Masa Kini ke Anak-Anak Lewat Komunitas Saung Mimpi
Kegiatan sekolah mimpi di SD 01 Gedangan (Foto Hariane / Dokumen Pribadi)

HARIANE - Biasanya, ketika seorang anak ditanya tentang cita-cita, mereka akan hanya menjawab dokter, polisi, guru ataupun pilot.

Jawaban-jawaban tersebut terjadi karena anak-anak masih belum mengetahui berbagai macam profesi masa kini yang sudah berkembang luas.

Menjawab masalah tersebut, Komunitas Saung Mimpi hadir untuk memberikan pengetahuan dan pengertian tentang berbagai macam profesi masa kini kepada anak-anak usia TK hingga SD.

Hal ini seperti yang diutarakan oleh Aurora, Ketua Komunitas Saung Mimpi. Sebuah komunitas Sosial Pendidikan yang beraktivitas di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY)

"Komunitas Saung Mimpi ini dibentuk tahun 2012 dengan tujuan memperkenalkan ragam profesi masa kini yang gak dihafal oleh anak anak SD, jadi biar cita-cita nya gak itu itu aja,"  ujar Aurora kepada Hariane, Jumat, 7 Juli 2023.

Menurut Aurora, pengetahuan seputar ragam keprofesian haruslah ditanam sejak dini.

Hal tersebut penting karena  anak-anak akan mengerti jalan yang mereka ambil sehingga bisa mengasah bakat yang ada.

Adapun kegiatan yang dilakukan oleh Komunitas Saung Mimpi yakni "Sekolah mimpi".

Sekolah Mimpi adalah kegiatan sosialisasi pengenalan profesi dengan cara masuk ke sekolah-sekolah tingkat TK hingga SD.

Para anak kemudian akan diajarkan materi dan praktik ragam profesi sesuai minat bakat anak tersebut. 

"Jadi kita kenalkan profesi sesuai bakat dan minat anak tersebut," ujar Aurora. 

Selain menyasar anak-anak tingkat SD, Komunitas Saung Mimpi juga mengadakan kegiatan yang menyasar para remaja.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Haedar Nashir: Pilkada Serentak Harus Bersih dari Campur Tangan Siapapun

Haedar Nashir: Pilkada Serentak Harus Bersih dari Campur Tangan Siapapun

Rabu, 27 November 2024 11:46 WIB
Polres Kulon Progo Kerahkan Ratusan Personil Demi Kelancaran Pilkada

Polres Kulon Progo Kerahkan Ratusan Personil Demi Kelancaran Pilkada

Rabu, 27 November 2024 00:52 WIB
Polres Kulon Progo Kawal Ketat Logistik Pilkada

Polres Kulon Progo Kawal Ketat Logistik Pilkada

Selasa, 26 November 2024 21:15 WIB
KPU Kulon Progo Musnahkan Ribuan Surat Suara Tak Terpakai

KPU Kulon Progo Musnahkan Ribuan Surat Suara Tak Terpakai

Selasa, 26 November 2024 21:08 WIB
KPU Kulon Progo Distribusikan Ribuan Logistik Pilkada

KPU Kulon Progo Distribusikan Ribuan Logistik Pilkada

Selasa, 26 November 2024 20:35 WIB
Polres Kulon Progo Amankan Empat Pelaku Penjualan Bayi

Polres Kulon Progo Amankan Empat Pelaku Penjualan Bayi

Selasa, 26 November 2024 20:20 WIB
Menag Dapat Gratifikasi dari Sosok Misterius, Langsung Lapor ke KPK

Menag Dapat Gratifikasi dari Sosok Misterius, Langsung Lapor ke KPK

Selasa, 26 November 2024 19:56 WIB
328.931 Surat Suara Pilkada Jogja Didistribusikan Hari Ini

328.931 Surat Suara Pilkada Jogja Didistribusikan Hari Ini

Selasa, 26 November 2024 18:33 WIB
Rugikan Petani Hingga Rp 3,2 Triliun: 4 Perusahaan Pupuk Palsu Ditutup, 23 Dalam ...

Rugikan Petani Hingga Rp 3,2 Triliun: 4 Perusahaan Pupuk Palsu Ditutup, 23 Dalam ...

Selasa, 26 November 2024 18:31 WIB
KPU DIY Pastikan Pelaksanaan Pilkada 2024 Siap 100%

KPU DIY Pastikan Pelaksanaan Pilkada 2024 Siap 100%

Selasa, 26 November 2024 18:04 WIB