Gaya Hidup

Kesehatan Joy Red Velvet Menurun hingga Harus Hiatus Sementara, Begini Keterangan Agensi

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
kesehatan Joy Red Velvet menurun
Kesehatan Joy Red Velvet menurun sehingga harus hiatus dari aktivitas panggung sementara waktu. (Foto: Instagram/@_imyor_joy_)

HARIANE – Kesehatan Joy Red Velvet menurun di tengah sibuknya jadwal tour dunia yang sedang dijalani bersama grupnya.

Terkait dengan hal tersebut, SM Entertainment selaku agensi yang menaungi girl group Red Velvet mengumumkan tentang hiatusnya Joy dari segala aktivitasnya di industri hiburan.

Melalui pengumuman resminya tersebut, agensi juga meminta pengertian dari penggemar demi kesehatan sang idola.

Kesehatan Joy Red Velvet Menurun, SM Entertainment Berikan Pengumuman Hiatus

Diwartakan SBS News, pada Rabu 26 April 2023, agensi SM Entertainment menginformasikan tentang kondisi kesehatan Joy Red Velvet menurun sehingga harus beristirahat sementara.

Agensi yang menaungi Red Velvet ini menyampaikan bahwa Joy baru-baru ini menjalani pemeriksaan di rumah sakit karena kesehatannya yang buruk.

Joy dikatakan membutuhkan perawatan dan stabilitas usai melalui konsultasi dan menjalani pemeriksaan.

Menurut SM Entertainment, Joy akan beristirahat sementara waktu atau hiatus untuk fokus memulihkan kondisi fisiknya.

Berikut ini informasi resmi dari SM Entertainment terkait kondisi kesehatan Joy dan rencana hiatusnya:

Joy baru-baru ini mengunjungi rumah sakit karena kondisi fisik yang buruk, dan mendapat pendapat dari staf medis bahwa dia membutuhkan perawatan dan stabilitas melalui konsultasi dan pemeriksaan. 

Oleh karena itu, Joy berencana untuk beristirahat sejenak dari jadwalnya dan bekerja keras untuk memulihkan kondisinya.

Kami meminta maaf karena telah menimbulkan kekhawatiran bagi para penggemar, dan kami meminta pengertian para penggemar bahwa keputusan ini dibuat setelah diskusi menyeluruh satu sama lain demi kesehatan Joy.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Gunungkidul Razia Penjual Miras, 3 Lapak Diantaranya Ditutup

Polres Gunungkidul Razia Penjual Miras, 3 Lapak Diantaranya Ditutup

Jumat, 01 November 2024 14:47 WIB
Tindaklanjuti Ingub, Outlet Miras Ilegal di Prawirotaman Ditertibkan

Tindaklanjuti Ingub, Outlet Miras Ilegal di Prawirotaman Ditertibkan

Jumat, 01 November 2024 14:03 WIB
Safari Politik dan Konsolidasi di Yogyakarta, Sekjen PDIP: Pilkada Momentum Rakyat Merubah Konstelasi ...

Safari Politik dan Konsolidasi di Yogyakarta, Sekjen PDIP: Pilkada Momentum Rakyat Merubah Konstelasi ...

Jumat, 01 November 2024 14:00 WIB
91 Kalurahan Belum Lunasi PBB P2, BKAD Gunungkidul Beri Sanksi

91 Kalurahan Belum Lunasi PBB P2, BKAD Gunungkidul Beri Sanksi

Jumat, 01 November 2024 05:00 WIB
Oknum Karyawan Bank Yang Terlibat Kasus Pencatutan Nama Untuk Pinjaman Dipecat

Oknum Karyawan Bank Yang Terlibat Kasus Pencatutan Nama Untuk Pinjaman Dipecat

Jumat, 01 November 2024 01:59 WIB
Polres Kulon Progo Gelar Razia Minuman keras di Berbagai Titik

Polres Kulon Progo Gelar Razia Minuman keras di Berbagai Titik

Kamis, 31 Oktober 2024 20:59 WIB
Sidang Putusan Mantan Lurah Candibinangun Sleman, Terdakwa Dijatuhi Hukuman Penjara Lebih Pendek

Sidang Putusan Mantan Lurah Candibinangun Sleman, Terdakwa Dijatuhi Hukuman Penjara Lebih Pendek

Kamis, 31 Oktober 2024 20:50 WIB
Jadi Korban Laka Tunggal, Seorang Lansia ditemukan Meninggal Dunia

Jadi Korban Laka Tunggal, Seorang Lansia ditemukan Meninggal Dunia

Kamis, 31 Oktober 2024 20:26 WIB
Pemkab Sleman Segera Terbitkan Regulasi Peredaran Miras

Pemkab Sleman Segera Terbitkan Regulasi Peredaran Miras

Kamis, 31 Oktober 2024 19:57 WIB
Kakorbinmas Barhakam Polri Dukung Terwujudnya Ketahanan Pangan

Kakorbinmas Barhakam Polri Dukung Terwujudnya Ketahanan Pangan

Kamis, 31 Oktober 2024 19:54 WIB