Gaya Hidup

Line Up Festival Film Cannes 2023 Mencakup Film Sineas Asia, Salah Satunya dari Hirokazu Kore-eda

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
line up Festival Film Cannes 2023
Informasi line up Festival Film Cannes 2023 resmi dirilis pada Kamis, 13 April 2023. (Foto: Twitter/WatchmenID)

Takeshi Kitano merupakan sutradara asal Jepang, yang familiar di Indonesia melalui tayangan Benteng Takeshi.

Film KUBI (Neck) dikabarkan akan menjadi film terakhir dari Kitano. KUBI (Neck) diadaptasi dari novel berjudul sama, berlatarkan masa Honno-ji, serta kejadian terbunuhnya Oda Nobunaga.

3. Kim Jee-woon - film Cobweb (Out of Competition)

Kim Jee-woon sebagai sutradara asal Korea Selatan ini hadir ke Cannes dengan membawa film Copweb.

Film Copweb tergolong tayangan drama dan black comedy. Film ini berkisah tentang sutradara yang terobsesi membuat kembali ending film Copweb.

Pemeran yang diusung yakni Song Kang-ho, Jeon Yeo-been, Krystal Jung, Im Soo-jung, dan Oh Jung-se.

4. Anthony Chen - film The Breaking Ice (Un Certain Regard)

Anthony Chen merupakan seorang sutradara asal Singapura, yang berhasil tembus Un Certain Regard Cannes.

Anthony Chen membawa film The Breaking Ice (2023) ke Cannes, film ini diperankan oleh Zhou Dongyu (Better Days), Qu Chuxiao, Liu Haoran.

5. Anurag Kashyap - film Kennedy (Midnight Screenings)

Film Kennedy sejauh ini masih menjadi film India satu-satunya di Cannes 2023. Film yang disutradarai Anurag Kashyap ini diperankan oleh Sunny Leone dan Rahul Bhatt.

6. Zoljargal Purevdash - If Only I Could Hibernate (Un Certain Regard)

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB
Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Minggu, 24 November 2024 06:18 WIB
Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Minggu, 24 November 2024 05:51 WIB
Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Minggu, 24 November 2024 05:42 WIB
2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

Minggu, 24 November 2024 00:16 WIB
Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Sabtu, 23 November 2024 21:43 WIB
Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Sabtu, 23 November 2024 19:43 WIB
Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB