Berita , Pilihan Editor

Kunjungan Paus Fransiskus ke Kanada 2022 Perdana Setelah 20 Tahun, Minta Maaf Karena Peristiwa Kejam Ini

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Kunjungan Paus Fransiskus ke Kanada 2022 Perdana Setelah 20 Tahun, Minta Maaf Karena Peristiwa Kejam Ini
Kunjungan Paus Fransiskus ke Kanada 2022 Perdana Setelah 20 Tahun, Minta Maaf Karena Peristiwa Kejam Ini
HARIANE – Kunjungan Paus Fransiskus ke Kanada 2022 akan dilaksanakan mulai hari Minggu, 24 Juli 2022 selama 6 hari hingga Jumat, 29 Juli 2022.
Kunjungan Paus Fransiskus ke Kanada 2022 ini merupakan kedatangan seorang Paus ke Kanada pertama kalinya dalam waktu dua puluh tahun lamanya.
Salah satu agenda kunjungan Paus Fransiskus ke Kanada 2022 adalah untuk bertemu dengan para komunitas pribumi atau penduduk asli dan penyintas sekolah yang dikelola oleh gereja Katholik pada abad ke 19.
Sekolah Katholik tersebut disebut telah melakukan kekerasan fisik dan seksual kepada para anak-anak pribumi asli Kanada yang dipaksa masuk ke sekolah sebagai bentuk upaya dari asimilasi budaya.
BACA JUGA : Yumi Cells Season 2 Selesai, Happy Ending Dengan Spoiler Season 3?

Kunjungan Paus Fransiskus ke Kanada 2022 dengan Agenda Permintaan Maaf Kepada Masyarakat Pribumi Kanada

Dilansir dari New York Post, Paus Fransiskus akan meminta maaf secara langsung dan formal kepada komunitas pribumi di Kanada atas kehororan yang dilakukan oleh sejumlah sekolah Katholik di Kanada yang terjadi pada abad ke-19 hingga tahun 1970-an.
Menurut Paus Fransiskus, kedatangannya ke Kanada adalah untuk memohon pengampunan atas kekejaman yang dilakukan oleh misionaris Katholik kepada orang pribumi.
Sebelumnya, Paus Fransiskus juga sudah menyampaikan permintaan maaf di Vatikan pada 1 April 2022 atas penderitaan orang pribumi Kanada yang harus kehilangan anak-anaknya karena kebijakan gereja yang menghilangkan budaya asli orang pribumi dan menggantinya dengan budaya gereja dan budaya Kanada.
Dilansir dari CBS, pada Juni 2021 ditemukan setidaknya 600 kuburan tanpa tanda ditemukan di lahan yang dulunya merupakan area sekolah lokal yang dihadiri oleh anak-anak pribumi Kanada.
BACA JUGA : Terungkap! Inilah Identitas Aktor yang Diduga Memerankan Soonrok di Yumi Cells Season 2
Satu bulan sebelumnya, dilaporkan penemuan 215 sisa-sisa mayat anak-anak di lahan yang juga digunakan sebagai sekolah pribumi. Sekolah-sekolah tersebut dikelola oleh gereja Katholik pada tahun 1886 hingga 1970.
kunjungan paus fransiskus ke kanada 2022
Pemerintah Kanada mengakui adanya kekerasan pada anak-anak pribumi di sekolah Katholik pada abad 19 hingga 20. (Foto: Instagram/gcindigenous)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Senin, 25 November 2024 09:35 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Senin, 25 November 2024 09:23 WIB
Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Senin, 25 November 2024 08:08 WIB
Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB