Berita

Yumi Cells Season 2 Selesai, Happy Ending Dengan Spoiler Season 3?

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Yumi Cells Season 2 Selesai, Happy Ending Dengan Spoiler Season 3?
Yumi Cells Season 2 selesai dengan ending mencengangkan. (Foto: Instagram/tving.official)
HARIANE - Yumi Cells Season 2 selesai ditayangkan dengan akhir cerita yang mengejutkan penontonnya.
Kisah cinta di Yumi Cells Season 2 selesai dengan misterius, dalam akhir cerita terlihat ada tokoh baru yang tidak diperlihatkan wajahnya.
Apakah kisah Yumi Cells Season 2 selesai dan akan berlanjut di musim ketiga?
Sebelumnya drama yang mendapuk Kim Go Eun sebagai pemeran utama ini telah menuai sukses besar ketika musim pertama ditayangkan.
BACA JUGA : Yumi Cells Season 2 Bikin Greget, Bobby Kebiasaan Selingkuh?
Kesuksesan dari penayangan drama ini membuat penonton antusias dalam menyambut musim kedua dari drama yang diangkat dari webtoon ini.

Yumi Cells Season 2 Selesai dengan Cerita yang Misterius

Musim kedua dari drama Korea Selatan Yumi Cells mengejutkan para penonton karena perpisahan lain yang terjadi antara Yoo Babi dan Yu Mi.
Sebelumnya kedua tokoh ini sudah sempat berpisah karena tokoh Yoo Da Eun yang menyatakan cinta kepada Yoo Babi ternyata membuat pria tersebut bergetar hatinya.
Akhirnya keduanya kembali bersama untuk memulai hubungan mereka dari awal hingga Yoo Babi melamar Yu Mi.
Lantas, tokoh Yoo Da Eun muncul lagi dengan menelepon Yoo Babi di tengah malam, saat itu Yu Mi menyadari bahwa hatinya sudah tidak bereaksi terhadap hal tersebut.
Pada akhir cerita musim kedua ini, keduanya digambarkan berpisah untuk selamanya dengan Yoo Babi yang pergi meninggalkan Korea Selatan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sabtu, 22 Februari 2025 15:47 WIB
Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Sabtu, 22 Februari 2025 15:37 WIB
Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Sabtu, 22 Februari 2025 15:14 WIB
Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Sabtu, 22 Februari 2025 14:47 WIB
Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Sabtu, 22 Februari 2025 12:31 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Sabtu, 22 Februari 2025 11:21 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Naik, Cek Harga Emas ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Naik, Cek Harga Emas ...

Sabtu, 22 Februari 2025 10:20 WIB
Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Jumat, 21 Februari 2025 23:10 WIB
Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Jumat, 21 Februari 2025 22:23 WIB
Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Jumat, 21 Februari 2025 19:10 WIB