Berita , Olahraga

Liga 2 Disponsori Pegadaian, Angin Segar Bagi Kompetisi Kasta ke 2 Sepak Bola Indonesia

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Liga 2 Disponsori Pegadaian, Angin Segar Bagi Kompetisi Kasta ke 2 Sepak Bola Indonesia
Kabar gembira bahwa liga 2 disponsori Pegadaian. (Foto: Instagram/pengamatsepakbola)

HARIANE-Kabar gembira bagi pencinta sepak bola Indonesia bahwa Liga 2 disponsori Pegadaian dalam melakoni kompetisi di musim 2023/2024.

Kehadiran PT Pegadaian sebagai sponsor resmi Liga 2 menjadikan angin segar bagi kompetisi kasta ke-2 Indonesia tersebut setelah sekian lama sepi dari brand.

Diketahui bahwa PT Pegadaian merupakan BUMN yang bergerak di bidang jasa keuangan yaitu pemberian pinjaman dan bisnis usaha lainnya.

Liga 2 Disponsori Pegadaian

Liga 2 Disponsori Pegadaian, Angin Segar Bagi Kompetisi Kasta ke 2 Sepak Bola Indonesia
Press Conference Liga 2 2023/2024. (Foto:Instagram/Liga2match)

Kompetisi kasta kedua di Indonesia akan segera digelar setelah secara resmi mendapatkan sponsor untuk menjalankan kompetisi di musim 2023/2024.

Dalam gelar acara press conference pada Selasa, 5 September 2023, PT Pegadaian secara resmi menjadi sponsor Liga 2 2023/2024.

Menariknya adalah bahwa Pegadaian merupakan BUMN yang menjadi anak dari perusahaan BRI yang mensponsori Liga 1 Indonesia.

Emtek Group bersama Liga Indonesia Baru (LIB) telah memberikan informasi mengenai rincian kompetisi Pegadaian Liga 2 2023/2024.

Dalam perencanaan Pegadaian Liga 2 2023/2024 akan mulai digelar Minggu, 10 September 2023 sampai dengan 9 Maret 2024.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025
Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kamis, 17 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Kamis, 17 April 2025
Dukuh Gandekan Bantul Absen Ngantor Usai Didemo Warga Gara-gara Kasus Pungli PTSL

Dukuh Gandekan Bantul Absen Ngantor Usai Didemo Warga Gara-gara Kasus Pungli PTSL

Kamis, 17 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 April 2025 Meroket, Naik Rp 32 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 April 2025 Meroket, Naik Rp 32 ...

Kamis, 17 April 2025
Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Rabu, 16 April 2025