Berita
Lomba Kaligrafi Batik Nasional 2022 Kembali Digelar 20 Oktober-24 November, Berikut Cara Daftar dan Syarat untuk Menangkan Total Hadiah Rp 51 Juta
Hanna
Lomba Kaligrafi Batik Nasional 2022 Kembali Digelar 20 Oktober-24 November, Berikut Cara Daftar dan Syarat untuk Menangkan Total Hadiah Rp 51 Juta
Lomba Kaligrafi Batik Nasional akan terdiri dari beberapa tahapan, yaitu:
Pertama, tahap pengumpulan karya peserta dalam rentang waktu 20 Oktober – 24 November 2022.
Kedua, proses penjurian yang dilakukan pada 28 November 2022.
Ketiga, pengumuman pemenang lomba pada 29 November 2022 melalui website LPMQ (https://lajnah.kemenag.go.id/pengumuman/) dan website Bayt Al-Qur’an & Museum Istiqlal (https://bqmi.kemenag.go.id/agenda)
Dari lomba tersebut selanjutnya akan mencari sembilan pemenang dengan total hadiah sebesar Rp 51 juta.