Berita

Mama Anna The Return of Superman Mengidap Kanker, Minta Maaf Begini ke Penggemar

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Mama Anna The Return of Superman Mengidap Kanker, Minta Maaf Begini ke Penggemar
Mama Anna The Return of Superman Mengidap Kanker, Minta Maaf Begini ke Penggemar
HARIANE – Mama Anna The Return of Superman baru saja diketahui sedang mengidap kanker selama beberapa bulan terakhir.
Mama Anna The Return of Superman pun mengungkapkan saat ini tengah menjalani prosedur radioterapi dan memberikan semangat bagi para pejuang yang tengah bertarung dengan kanker 
Tanpa menjelaskan soal detail penyakitnya, Mama Anna The Return of Superman mengungkapkan isi hati melalui akun media sosialnya yang ditujukan untuk keluarga serta para penggemarnya.
Pada unggahannya, ibu dari tiga orang anak ini juga menyampaikan janjinya untuk lebih terbuka lagi kepada penggemar yang sudah mendukung keluarganya selama ini. 
BACA JUGA : Giveaway Fansign Ticket Ong Seong Woo, Bisa Bertemu Langsung Pada 3 Desember 2022 Tanpa Bayar

Mama Anna The Return of Superman Dikenal Sebagai Ibu Rumah Tangga dengan Gaya Hidup Sehat

mama anna the return of superman
Mama Anna mengumumkan dirinya tengah menjalani pengobatan radioterapi. (Foto: Instagram/mrsannapark)
Mama Anna atau Anna Park adalah istri dari pemain sepak bola Korea Selatan, Park Joo Ho. Ia merupakan wanita asal Swiss yang kini telah memiliki tiga orang anak bersama dengan suaminya, yaitu Park Na Eun, Park Gun Hoo, dan Park Jin Woo.
Keluarga Park adalah keluarga yang cukup terkenal di Korea Selatan melalui reality show The Return of Superman. Acara ini merekam aktivitas sang ayah yang terkenal dengan anak-anaknya tanpa bantuan sang ibu.
Mama Anna The Return of Superman meski jarang muncul di acara tersebut, dikenal sebagai sosok wanita yang cantik dan jago dalam membesarkan tiga orang anak terutama karena sang ayah sering bepergian untuk bertanding.
Melalui Instagram @mrsannapark, Anna mengungkapkan dirinya saat ini dirinya sedang menjalani perawatan untuk penyakit kanker yang dideritanya.
BACA JUGA : Drama Song Joong Ki Reborn Rich Sukses Besar, Ternyata Digarap Penulis Naskah Populer Ini
mama anna the return of superman
Keluarga Park populer di Korea Selatan dan Indonesia melalui program tv The Return of Superman. (Foto: Instagram/milany_p)
Dalam unggahannya ia mengucapkan terima kasih kepada keluarga dan orang-orang yang sudah mendampinginya selama di rumah sakit.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB
Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Jumat, 17 Januari 2025 18:42 WIB
Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Jumat, 17 Januari 2025 16:55 WIB
Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Jumat, 17 Januari 2025 15:54 WIB