Olahraga

Manchester United Takluk dari Galatasaray, Cristian Eriksen: Beberkan Kondisi Ruang Ganti Setan Merah

profile picture Tim Red 2
Tim Red 2
Manchester United Takluk dari Galatasaray
Tendangan krobatik Wilfred Zaha berhasil menaklukkan Andre Onana dan menyamakan kedudukan di babak pertama Liga Champion Manchester United Vs Galatasaray, Rabu 4 Oktober 2023. (Foto: Galatasaray EN)

HARIANE - Manchester United harus mengakui keunggulan tim tamu asal Turki, Galatasaray di laga Liga Champions, Rabu 4 Oktober 2023 dini hari.

Tim asuhan Erik Ten Hag yang bertanding di kandang sendiri Old Trafford, menyerah dengan skor 2-3 dari tim tamu.

Tak hanya itu, kekalahan ini juga diwarnai kartu merah yang diterima gelandang bertahan andalan mereka, Casemiro di menit 77'. 

Gelandang Brasil tersebut diganjar kartu merah kedua setelah melakukan pelanggaran keras terhadap Mertens di dalam kotak penalti sendiri.

Kalah Setelah 2 Kali Unggul

Pada babak pertama, Man Utd unggul terlebih dahulu pada menit 17' melalui Rasmus Højlund.

Memanfaatkan umpan silang Marcus Rashford, pemain Denmark tersebut berhasil mengkonversi menjadi gol dengan tandukan kepala dari jarak dekat.

Namun keunggulan Man Utd tak bisa bertahan lama, pasalnya, 4 menit berselang, mantan punggawa Setan Merah,  Wilfried Zaha, berhasil menyamakan kedudukan.

Bergerak di sisi kanan pertahanan United, Zaha berhasil mengalahkan penjagaan Dalot dan melepaskan tendangan mendatar yang gagal di tepis Onana karena berbelok arah setelah bola memantul. 

Kedudukan 1-1 bertahan hingga turun minum.

Pada paruh ke-2, Rasmus Højlund kembali mencatatkan namanya di papan skor dengan membawa United kembali unggul di menit 67'.

Namun keunggulan itu kembali tak mampu dipertahankan lebih dari 5 menit karena, Galatasaray kembali mampu menyamakan kedudukan melalui Kerem Akturkoglu di menit 71'.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Seorang Pria Tenggelam di Sungai Serayu Cilacap, Korban Belum Berhasil Ditemukan

Seorang Pria Tenggelam di Sungai Serayu Cilacap, Korban Belum Berhasil Ditemukan

Minggu, 28 April 2024 10:19 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 28 April 2024, Berlangsung hingga 5 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 28 April 2024, Berlangsung hingga 5 Jam

Minggu, 28 April 2024 08:11 WIB
Gempa Bumi di Garut Jawa Barat, Akibatkan Sejumlah Bangunan Ambruk

Gempa Bumi di Garut Jawa Barat, Akibatkan Sejumlah Bangunan Ambruk

Minggu, 28 April 2024 08:10 WIB
Penembakan di Hotel Braga Sokaraja Purwokerto, Polisi Libatkan Gegana saat Tangkap Pelaku

Penembakan di Hotel Braga Sokaraja Purwokerto, Polisi Libatkan Gegana saat Tangkap Pelaku

Minggu, 28 April 2024 08:10 WIB
Permainan Ling Kairi Membawa Kemenangan ONIC vs Alter Ego MPL ID S13

Permainan Ling Kairi Membawa Kemenangan ONIC vs Alter Ego MPL ID S13

Sabtu, 27 April 2024 23:37 WIB
Sengit dan Berimbang, Laga ONIC vs Alter Ego MPL ID S13 Ditentukan Pada ...

Sengit dan Berimbang, Laga ONIC vs Alter Ego MPL ID S13 Ditentukan Pada ...

Sabtu, 27 April 2024 22:55 WIB
Debut Celiboy di MPL ID S13, Pindah Role dari Jungler ke Midlaner

Debut Celiboy di MPL ID S13, Pindah Role dari Jungler ke Midlaner

Sabtu, 27 April 2024 22:39 WIB
Kemenangan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Bawa Tim Banteng Biru ...

Kemenangan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Bawa Tim Banteng Biru ...

Sabtu, 27 April 2024 22:13 WIB
Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Sabtu, 27 April 2024 21:14 WIB
Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Sabtu, 27 April 2024 21:11 WIB