Nasional

Mengapa Hari Pahlawan 10 November Tidak Libur? Cek Penjelasan Lengkapnya

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Mengapa Hari Pahlawan 10 November Tidak Libur? Cek Penjelasan Lengkapnya
Hari Pahlawan diperingati setiap tanggal 10 November. (Ilustrasi: Freepik)

HARIANE - Hari Pahlawan yang diperingati setiap tanggal 10 November merupakan momen yang bersejarah bagi Bangsa Indonesia.

Terdapat sebuah peristiwa besar yang terjadi pada tanggal ini hingga diperingati sebagai Hari Pahlawan.

Pada 10 November 1945 terjadi sebuah pertempuran besar di Surabaya antara pihak tentara Indonesia dan pasukan Inggris.

Pertempuran besar di Surabaya ini merupakan pertempuran terbesar pasca Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.

Pertempuran ini juga merupakan pertempuran terberat dalam sejarah Revolusi Nasional Indonesia terhadap koloniaisme.

Sejarah Hari Pahlawan 10 November

Dilansir dari laman Pemkab Kulon Progo, Setelah genjatan senjata antara pihak Inggris dan Indoensia pada 29 Oktober 1945, keadaan berangsur mereda.

Kendati demikian, masih terjadi bentrokan antara rakyat pribumi dengan tentara Inggris di Surabaya.

Bentrokan tersebut mencapai puncaknya pasca kematian Brigadir Jenderal Mallaby yang merupakan pimpinan tentara Inggris di Jawa Timur pada 30 Oktober 1945.

Kematian Mallaby kemudian memicu kemarahan pihak Inggris hingga berujung dikeluarkannya Ultimatum 10 November 1945.

Dalam ultimatum tersebut, pihak Indonesia diminta untuk menyerahkan persenjataan dan menghentikan perlawanan pada tentara AFNEI dan administrasi NICA.

Selain itu, dalam ultimatum tersebut juga memuat ancaman akan menggempur kota Surabaya dari darat, laut, dan udara apabila orang-orang Indonesia tidak mentaati perintah Inggris.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Jumat, 17 Mei 2024 15:54 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Jumat, 17 Mei 2024 15:48 WIB
Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Jumat, 17 Mei 2024 15:45 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Jumat, 17 Mei 2024 15:43 WIB
Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Jumat, 17 Mei 2024 15:26 WIB
Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Jumat, 17 Mei 2024 13:16 WIB
5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

Jumat, 17 Mei 2024 13:14 WIB
Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:46 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:45 WIB
Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:44 WIB