Berita , Gaya Hidup , Kesehatan , Pilihan Editor

Mengetahui Penyebab Batu Empedu, Penyakit yang Mengharuskan Maia Estianty Jalani Operasi

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Mengetahui Penyebab Batu Empedu, Penyakit yang Mengharuskan Maia Estianty Jalani Operasi
Penyebab batu empedu yang membuat Maia Estianty harus jalani operasi. (Foto: Instagram/Maia Estianty)
HARIANE – Penyebab batu empedu menjadi pertanyaan masyarakat setelah Maia Estianty harus menjalani operasi untuk mengangkat penyakit ini.
Dikutip dari kanal Youtube DRV Channel, di bawah ini merupakan faktor yang menjadi penyebab batu empedu yang disampaikan oleh dr. Heru Sutanto Koerniawan Sp.B.

Berikut merupakan penjelasan dan hal-hal yang menjadi penyebab batu empedu yang perlu diwaspadai oleh masyarakat.

Penyebab Batu Empedu

BACA JUGA : 9 Manfaat Bawang Putih Mentah Untuk Kesehatan, Ternyata Bisa Cegah Penyakit Mematikan Ini
Dalam video yang diunggah dalam kanal Youtube tersebut, diketahui bahwa batu empedu adalah suatu batu yang terbentuk dari endapan cairan empedu yang kemudian mengeras dan menjadi batu.
“Batu empedu adalah suatu bentukan endapan di dalam kantung empedu maupun di dalam di dalam saluran utama kantong empedu,” ucap dr. Heru.
Kemudian yang paling berbahaya ialah apabila batu empedu tersebut terbentuk di saluran utama kantong empedu, karena akan mengakibatkan sumbatan kemudian akan menyebabkan keracunan empedu.
Kemudian, dr. Heru juga menjelaskan mengenai gejala yang biasanya dirasakan oleh penderita dari penyakit ini. Berikut informasi lengkapnya.

Gejala dari penyakit batu empedu adalah sebagai berikut.

1. Nyeri di bagian abdomen, terutama pada ulu hati yang biasanya akan diasumsikan sebagai penyakit maag.
2. Nyeri yang muncul pada perut bagian atas ini biasanya akan muncul saat penderitanya selesai makan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Bertemu Gubernur Jenderal Australia, Jokowi Ingin Perkuat Pengajaran Bahasa Indonesia

Bertemu Gubernur Jenderal Australia, Jokowi Ingin Perkuat Pengajaran Bahasa Indonesia

Jumat, 17 Mei 2024 16:57 WIB
Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Jumat, 17 Mei 2024 15:54 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Jumat, 17 Mei 2024 15:48 WIB
Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Jumat, 17 Mei 2024 15:45 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Jumat, 17 Mei 2024 15:43 WIB
Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Jumat, 17 Mei 2024 15:26 WIB
Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Jumat, 17 Mei 2024 13:16 WIB
5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

Jumat, 17 Mei 2024 13:14 WIB
Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:46 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:45 WIB