Berita , D.I Yogyakarta , Kesehatan

Musim Pancaroba di Bantul, Warga Diimbau Waspada Penyakit Demam Berdarah

profile picture Andi May
Andi May
Musim Pancaroba di Bantul, Warga Diimbau Waspada Penyakit Demam Berdarah
Ilustrasi nyamuk Aedes Aegypti penyebar virus demam berdarah. (Ilustrasi: Freepik/Jcomp)

HARIANE - Dinas Kesehatan (Dinkes) Bantul memberikan imbauan terkait dengan masuknya musim pancaroba di Bantul terutama soal sejumlah penyakit yang dapat  menyerang tubuh. 

Salah satunya adalah penyakit demam berdarah yang kerap kali menyerang kesehatan tubuh manusia di musim perailhan dari kemarau ke hujan ini.

Kepala Dinkes Bantul, Agus Tri Widyantara menyebut berbagai timbulan penyakit dapat menyerang kesehatan manusia memasuki awal musim penghujan. 

"Untuk timbulan penyakit biasanya seperti influenza, diare dan juga demam berdarah," ujar Agus saat dihubungi Hariane pada Senin, 6 November 2023. 

Agus menyebut, sepanjang Oktober 2023 tercatat jumlah pasien DBD di Bantul sebanyak 4 orang. 

Penyakit DBD atau demam berdarah, kata Agus, lebih rentan terjadi pada kelompok usia anak - anak dan lanjut usia (lansia) mengingat penurunan daya tahan tubuh. 

"Potensi penyakit DBD di awal musim penghujan dikarenakan timbulnya genangan - genangan air yang bisa menjadi perindukan nyamuk," ungkapnya. 

Penyakit yang disebabkan nyamuk Aedes Aegypti, kata Agus, dapat diatasi sebelumnya dengan memperhatikan pencegahan timbulan nyamuk di lingkungan rumah maupun lingkungan sekitar. 

Selain Demam Berdarah di Bantul, Penyakit Cacar Air Juga Mengintai

Tak hanya penyakit DBD, penyakit yang dapat menyerang  kesehatan tubuh manusia di awal musim penghujan yakni cacar air.

Agus menyebut awal musim penghujan memiliki potensi penularan cacar air di lingkungan warga ataupun keluarga. 

"Kalau di lingkungannya juga ada yang menderita (cacar air) ada potensi akan menular di musim pancaroba ini," ucapnya. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tanggapan Haedar Nashir Soal Pengangkatan Deddy Corbuzier sebagai Stafsus Menhan

Tanggapan Haedar Nashir Soal Pengangkatan Deddy Corbuzier sebagai Stafsus Menhan

Kamis, 13 Februari 2025 12:38 WIB
Komunitas Madura Temui Gubernur DIY Usai Beredar Surat Tantangan Carok, Ini Saran Sri ...

Komunitas Madura Temui Gubernur DIY Usai Beredar Surat Tantangan Carok, Ini Saran Sri ...

Kamis, 13 Februari 2025 11:46 WIB
Tunggu Aturan Pusat, 3 Kalurahan di Gunungkidul Belum Bisa Lakukan PAW Lurah

Tunggu Aturan Pusat, 3 Kalurahan di Gunungkidul Belum Bisa Lakukan PAW Lurah

Kamis, 13 Februari 2025 11:02 WIB
Kemenag : Seluruh Jamaah Haji Reguler 2025 Wajib Punya BPJS Aktif

Kemenag : Seluruh Jamaah Haji Reguler 2025 Wajib Punya BPJS Aktif

Kamis, 13 Februari 2025 09:47 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 13 Februari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 13 Februari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 13 Februari 2025 09:46 WIB
Dampak Efisiensi Anggaran, Pemkab Gunungkidul Tidak Lagi Rapat di Hotel

Dampak Efisiensi Anggaran, Pemkab Gunungkidul Tidak Lagi Rapat di Hotel

Kamis, 13 Februari 2025 09:46 WIB
Kemarin Turun, Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 13 Februari 2025 Naik Lagi!

Kemarin Turun, Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 13 Februari 2025 Naik Lagi!

Kamis, 13 Februari 2025 09:46 WIB
Pemkab Bantul Pastikan Tidak Ada Pengurangan Pegawai Honorer Pasca Inpres Efisiensi Anggaran

Pemkab Bantul Pastikan Tidak Ada Pengurangan Pegawai Honorer Pasca Inpres Efisiensi Anggaran

Rabu, 12 Februari 2025 22:26 WIB
Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos PKH Februari 2025 Secara Online

Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos PKH Februari 2025 Secara Online

Rabu, 12 Februari 2025 21:41 WIB
ATM Bank BPD DIY di Kulon Progo Hampir Dibobol Maling, Polisi Lakukan Penyelidikan

ATM Bank BPD DIY di Kulon Progo Hampir Dibobol Maling, Polisi Lakukan Penyelidikan

Rabu, 12 Februari 2025 20:58 WIB