Berita , Jabar

Pemkot Bandung Waspadai Generasi Merunduk, Upaya ini Jadi Harapan untuk Menangkal

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Pemkot Bandung Waspadai Generasi Merunduk, Upaya ini Jadi Harapan untuk Menangkal
Pemkot Bandung waspadai generasi merunduk. (Foto: Dok. Pemkot Bandung)
HARIANE – Pemkot Bandung waspadai generasi merunduk yang biasanya dialami oleh para generasi muda.
Pemkot Bandung waspadai generasi merunduk dengan melakukan beberapa upaya untuk menangkal hal ini.
Berikut informasi lengkap mengenai Pemkot Bandung waspadai generasi merunduk yang membawa dampak negatif untuk generasi muda.

Upaya Pemkot Bandung Waspadai Generasi Merunduk

BACA JUGA : 20 Tempat Parkir Elektronik di Bandung Akan Segera Dioptimalisasi
Dilansir dari laman Pemkot Bandung, puncak rangkaian Hari Anak Nasional di Kota Bandung berlangsung pada Rabu, 10 Agustus 2022.
Melalui kegiatan ini, Pemkot Bandung berharap supaya anak-anak dapat terus terlindungi dan terpenuhi haknya.
Sekretaris Daerah Kota Bandung, Ema Sumarna menyampaikan bahwa pada era digital saat ini, anak-anak berada pada posisi yang rentan terampas hak-haknya.
Hal ini tak lepas dari pengaruh era digiltal yang membawa ancaman terhadap generasi muda.
Ancaman tersebut antara lain berasal dari konten pornografi, kekerasan dan kecanduan gawai.
Menurutnya, generasi muda yang kecanduan gawai (generasi merunduk) dikhawatirkan tidak dapat berkomunikasi secara horizontal.
“Kita takut hadirnya generasi merunduk yang tidak bisa berkomunikasi secara horizontal. Kita khawatir generasi muda ini terdegradasi dalam sisi perilaku dan nilai,” ungkap Ema.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB