Berita

Pencarian Satu Korban Laka Laut Pantai Drini Dilanjutkan Besok

profile picture RAMADHANI
RAMADHANI
Pencarian Satu Korban Laka Laut Pantai Drini Dilanjutkan Besok
Proses pencarian kirban laka laut di Pantai Drini . Foto : (Hariane/Pandu).

Para pelajar ini terseret ombak saat bermain di pantai tersebut. Tiga di antaranya, atas nama Alfian Aditya Pratama (13), Malfen Yusuf Adhi Dilaga (13), dan Rayhaki F. (13), ditemukan meninggal dunia. Para korban meninggal dunia ini telah dibawa pulang ke rumah masing-masing.

Sementara itu, satu korban lain bernama Rifky Yudha Pratama (13) masih dalam proses pencarian tim gabungan.

Sedangkan sembilan korban lainnya, yaitu Firnanda Rahmadani (13), Bintang Kenzi (13), Petra Agustino (13), Refana Bagas (13), M. Zaki (13), Arizona Reza (13), Ahmad Muzaki (13), Raditya Rangga (13), dan Ainoah (13), tengah mendapatkan perawatan intensif di RSUD Saptosari dan Rumah Sakit Sardjito.

Diduga, para pelajar ini bermain air hingga masuk ke dalam jalur kapal dan rip current yang cukup dalam. Pada saat yang bersamaan, mereka terseret ombak hingga ke tengah laut.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025