Artikel

Pendaki Gunung Sindoro Berhasil Dievakuasi dengan Selamat Usai Terjatuh, Korban Merupakan Warga Jakarta Timur

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Pendaki Gunung Sindoro Berhasil Dievakuasi dengan Selamat Usai Terjatuh, Korban Merupakan Warga Jakarta Timur
Pendaki gunung Sindoro berhasil dievakuasi dengan selamat oleh tim SARgabungan. (Foto: Instagram/Basarnas_Jateng)
Tim penyelamat kemudian naik menuju ke Pos 3 gunung Sindoro yang berada di ketinggian 2.300 MDPL.
“Tim SAR gabungan naik menuju pos 3 dengan ketinggian kurang lebih 2.300 MDPL, membutuhkan waktu 2 jam. Setelah sampai di atas, survivor mengalami cedera pada kaki kanan harus ditandu untuk bisa turun,” ucap Heru.
BACA JUGA : 5 Destinasi Wisata Terkenal di Negara Swiss, Mulai dari Wisata Pegunungan hingga Olahraga Petualang
Proses evakuasi korban dimulai pukul 01.00 WIB dan berhasil dievakuasi dengan kondisi selamat. Dengan berhasilnya proses evakuasi tersebut, maka operasi SAR kemudian dinyatakan selesai oleh Kepala Kantor SAR Semarang.
“Pukul 01.00 WIB berhasil dibawa turun sampai bawah dengan kondisi selamat, dengan berhasilnya evakuasi maka operasi SAR dinyatakan selesai. Selanjutnya tim SAR gabungan kembali ke satuan masing–masing,” pungkas Kepala Kantor SAR Semarang.
Demikian informasi mengenai seorang pendaki gunung Sindoro berhasil dievakuasi dengan selamat pada Sabtu dini hari, 7 Mei 2022 oleh para petugas dari tim SAR gabungan. ****
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Mengenal Atlet Disabilitas dari Gunungkidul yang Pecahkan Rekor Angkat Beban di Peparnas Solo

Mengenal Atlet Disabilitas dari Gunungkidul yang Pecahkan Rekor Angkat Beban di Peparnas Solo

Jumat, 18 Oktober 2024 11:15 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 18 Oktober 2024 11:10 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 18 Oktober 2024 11:09 WIB
Kronologi Kecelakaan Beruntun di Sedayu Bantul Tewaskan Dua Orang

Kronologi Kecelakaan Beruntun di Sedayu Bantul Tewaskan Dua Orang

Jumat, 18 Oktober 2024 11:09 WIB
Kecelakaan Beruntun 3 Truk di Jalan Sedayu Bantul, Korban Tewas Dua Orang

Kecelakaan Beruntun 3 Truk di Jalan Sedayu Bantul, Korban Tewas Dua Orang

Jumat, 18 Oktober 2024 11:08 WIB
HK Fun Run 2024 Magelang : Rekayasa Lalu Lintas hingga Lokasi Parkir

HK Fun Run 2024 Magelang : Rekayasa Lalu Lintas hingga Lokasi Parkir

Kamis, 17 Oktober 2024 22:08 WIB
Pemkot Yogyakarta Perkuat Upaya Penurunan Stunting Lewat Audit Kasus Stunting Siklus Kedua

Pemkot Yogyakarta Perkuat Upaya Penurunan Stunting Lewat Audit Kasus Stunting Siklus Kedua

Kamis, 17 Oktober 2024 21:36 WIB
Jadwal SIM Keliling Sukabumi Oktober 2024, Minggu KetigaTanggal 14-20

Jadwal SIM Keliling Sukabumi Oktober 2024, Minggu KetigaTanggal 14-20

Kamis, 17 Oktober 2024 20:03 WIB
Titiek Soeharto Ucapkan Selamat Ulang Tahun Ke-73 untuk Prabowo Subianto

Titiek Soeharto Ucapkan Selamat Ulang Tahun Ke-73 untuk Prabowo Subianto

Kamis, 17 Oktober 2024 20:02 WIB
Seribu Pelajar Duta Tramtibum Jakarta 2024 Diharapkan Jadi Agen Perubahan

Seribu Pelajar Duta Tramtibum Jakarta 2024 Diharapkan Jadi Agen Perubahan

Kamis, 17 Oktober 2024 19:26 WIB