Berita , Jabar

Penggerebekan Sarang Geng Motor di Cirebon, Polisi Amankan 9 Orang yang Sedang Pesta Miras

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Penggerebekan Sarang Geng Motor di Cirebon, Polisi Amankan 9 Orang yang Sedang Pesta Miras
Penggerebekan sarang geng motor di Cirebon. (Foto: Instagram/Humaspoldajabar)
Hasilnya cukup mengejutkan, petugas menemukan senjata berupa gir yang diduga digunakan saat bentrokan atau tawuran.
Menurut Kombes Pol Arif Budiman, penggerebekan tersebut dilakukan dalam rangka pelaksanaan Operasi Libas Lodaya 2022 di Kota Cirebon.
“Penggerebekan ini sesuai arahan Bapak Kapolda Jabar dan dalam rangka Operasi Libas Lodaya 2022 di wilayah hukum Polresta Cirebon,” ujar Arif.
Lebih lanjut, ia juga menjelaskan bahwa sasaran dari Operasi Libas Lodaya 2022 ini adalah kelompok-kelompok geng motor yang kerap menganggu dan meresahkan masyarakat.
BACA JUGA : Pelaku Teror Bom di Majalengka Diamankan Polisi, Nekat Datangi Bank untuk Minta Uang
Lebih lanjut, seperti yang ia sampaikan bahwa sembilan orang yang diamankan tersebut nantinya akan diproses sesuai dengan aturan hukum yang berlaku.
“Kami pastikan tidak akan segan-segan memberikan tindakan tegas dan keras kepada geng motor yang mengganggu kamtibmas di Kabupaten Cirebon. Ini sebagai komitmen Polresta Cirebon dalam memberantas geng motor,” jelasnya.
Kemudian Arif Budiman juga memberikan imbauan kepada masyarakat apabila menemukan atau merasa terganggu dengan aktivitas geng motor di wilayah sekitarnya dimohon untuk segera menghubungi call center Polresta Cirebon melalui 110 (layanan bebas pulsa).
Demikian informasi mengenai penggerebekan sarang geng motor di Cirebon yang berhasil dilakukan oleh pihak kepolisian pada Rabu malam, 25 Mei 2022. ****
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB