Berita , Gaya Hidup

Penukaran Tiket Konser Muda Mudi Fest di Bekasi 4-5 November 2023, Berikut Info Selengkapnya

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
penukaran tiket konser Muda Mudi Fest di Bekasi
Penukaran tiket konser Muda Mudi Fest di Bekasi dilakukan dalam kurun waktu 5 hari dimulai tanggal 1 November 2023. (Foto; Instagram/mudamudifest01)

HARIANE - Informasi terkait penukaran tiket konser Muda Mudi Fest di Bekasi telah diumumkan melalui akun Instagram resminya.

Penukaran tiket bisa dilakukan di tanggal yang telah ditentukan selama 5 hari. Terdapat ketentuan yang harus diperhatikan bagi para penonton dalam hal penukaran tiket tersebut.

Diketahui sebelumnya konser musik satu ini akan digelar pada tanggal 4-5 November 2023 di Transera Waterpark Bekasi. 

Bagi penonton yang telah membeli tiket konser Muda Mudi Fest, bisa disimak terkait info penukaran tiket beserta waktunya di bawah ini.

Penukaran Tiket Konser Muda Mudi Fest di Bekasi

Dikutip dari akun Instagram Muda Mudi Fest, telah diberitahukan sejumlah ketentuan penukaran tiket konser Muda Mudi Fest di Bekasi yang harus disimak baik-baik oleh penonton.

Diketahui, konser musik Muda Mudi Fest di Bekasi akan menghadirkan 10 artis spektakuler, diantaranya yaitu ada JKT48, Soegi Bornean, Idgitaf, Goliath, Koplo Panturas, NDX AKA, The Changcuters, Mr Jono & Joni, Suara Kayu dan Jokies.

Tak hanya penampilannya dari para musisi, tentunya stand kuliner akan dihadirkan untuk menemani para penonton juga dikala lapar dan haus setelah asik menonton.

Berikut ini ketentuan dari penukaran tiket Konser Muda Mudi di Bekasi: 

1. Penukaran tiket akan dimulai pada tanggal 1-5 November 2023, pukul 10.00 s.d 19.00 WIB di tickebox parkir selatan Transera Waterpark Bekasi.

2. Siapkan e-ticket Muda Mudi Fest yang berisi barcode/karcis yang didapatkan saat pembelian offline beserta dengan identitas pembeli tiket seperti KTP/SIM/kartu pelajar.

3. Melakukan scan barcode untuk menukarkan e-ticket dengan gelang di ticket box.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 19 April 2025
Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025