Berita

Penyebab Kecelakaan Bus di Tol Cipali, Begini Keterangan Polisi

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
penyebab kecelakaan bus di tol cipali
Kecelakaan bus di Tol Cipali menewaskan 12 orang penumpang. (Unsplash/David von Diemar)

HARIANE - Kecelakaan bus di Tol Cipali, Purwakarta, Jawa Barat terjadi pada Jumat, 15 Desember 2023.

Bus PO Handoyo yang terguling di KM 72 mengakibatkan 12 orang penumpang meninggal dunia.

Seperti diberikan sebelumnya, kecelakaan maut tersebut terjadi sekira pukul 15.40 WIB.

Bus yang saat itu mengangkut 20 orang penumpang terguling ke sisi kiri hingga menutup sebagian ruas jalan tol.

Kronologi Kecelakaan Bus di Tol Cipali

Dilansir dari PMJ, Kapolres Purwakarta, AKBP Edwar Zulkarnain mengatakan kronologi kecelakaan maut itu berawal saat bus melaju dari arah Cirebon menuju Jakarta dengan kecepatan tinggi di Km 72/B Tol Cipali.

Kemudian saat di lokasi kejadian, bus oleng ke kiri karena kondisi jalan yang menikung ke kiri dan diduga pengemudi kurang antisipasi.

Bus tersebut kemudian menabrak guard rail dan mengakibatkan kendaraan tersebut terbalik dengan posisi roda kiri di atas.

"Jadi posisi bus setelah terbalik berada di badan jalan menghadap arah selatan," ujarnya Sabtu, 15 Desember 2023.

Lebih lanjut, menurut Edward, dugaan sementara bus yang mengalami kecelakaan dikarenakan sopir yang tak bisa mengendalikan laju kendarannya.

"Dugaan sementara bus tersebut mengalami kecelakaan lantaran kelalaian pengemudi," imbuhnya.

Kendati demikian, pihaknya masih terus melakukan penyelidikan untuk mengetahui penyebab pasti dari insiden tersebut.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB