D.I Yogyakarta

Peringati Hari Pahlawan, Pemkab Kulon Progo Berziarah ke Makam Pahlawan Nasional

profile picture Susanto
Susanto
Kulon Progo, Pemkab Kulon Progo, Ziarah
Penjabat Bupati Kulon Progo dan Forkompimda menabur bunga di Makam Nyi Ageng Serang (Foto:Dok Humas Kominfo Kulon Progo)

HARIANE – Jajaran Pemerintah Kabupaten Kulon Progo melakukan ziarah ke Taman Makam Pahlawan (TMP) Giripeni dan TMP Nyi Ageng Serang, dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Tahun 2024. Ziarah dilakukan bersama jajaran Forkopimda dan seluruh kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Minggu (10/11/2024). Sebelum ziarah, terlebih dahulu digelar upacara di Halaman Kantor Pemerintah Kabupaten Kulon Progo.

Kepala Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kulon Progo, sekaligus Panitia Penyelenggara, mengatakan bahwa ziarah merupakan tradisi yang dilakukan Pemerintah Kabupaten Kulon Progo sebagai wadah refleksi. Harapannya, semangat dan dedikasi para pahlawan yang sudah gugur di medan perang dapat diaplikasikan di masa kini melalui pembangunan dan pelayanan.

“Jika kita mampu mengaplikasikan semangat perjuangan di era sekarang melalui pembangunan dan pelayanan kepada warga, itu senada dengan perjuangan para pahlawan terdahulu,” ujar Lucius Bowo, Minggu (10/11/2024).

Penjabat (Pj) Bupati Kulon Progo, Ir. Srie Nurkyatsiwi, berharap peringatan Hari Pahlawan ini dapat memberikan semangat baru dan membuat negara Indonesia menjadi negara yang beradat.

Menurut Siwi, upacara yang dilanjutkan dengan ziarah tersebut bisa menjadi pemacu untuk membangun Kulon Progo lebih baik lagi.

“Harapannya, ini menjadi semangat untuk membangun Kulon Progo lebih baik lagi, dan masyarakat lebih bersemangat dan gigih dalam upaya membangun Kulon Progo,” jelasnya.****

 

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Rabu, 23 Juli 2025
Kecelakaan di Gunung Sindur Bogor Pagi ini, Pemotor Adu Banteng Diduga Gegara Hal ...

Kecelakaan di Gunung Sindur Bogor Pagi ini, Pemotor Adu Banteng Diduga Gegara Hal ...

Rabu, 23 Juli 2025
Sesosok Mayat dengan Luka di Dahi, ditemukan dibawah Jembatan Glagah

Sesosok Mayat dengan Luka di Dahi, ditemukan dibawah Jembatan Glagah

Rabu, 23 Juli 2025
Kecelakaan di Jalan Magelang Hari ini Tewaskan 1 Orang, 3 Korban Terlupa Parah

Kecelakaan di Jalan Magelang Hari ini Tewaskan 1 Orang, 3 Korban Terlupa Parah

Rabu, 23 Juli 2025
Jadwal KRL Bogor Manggarai 23-29 Juli 2025, Jam Berangkat Pertama Pukul 04.13 WIB

Jadwal KRL Bogor Manggarai 23-29 Juli 2025, Jam Berangkat Pertama Pukul 04.13 WIB

Rabu, 23 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Meroket Tajam, Yakin Mau ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Meroket Tajam, Yakin Mau ...

Rabu, 23 Juli 2025
Mantap! Harga Emas Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Melesat, Antam 1 Gram ...

Mantap! Harga Emas Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Melesat, Antam 1 Gram ...

Rabu, 23 Juli 2025
Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Selasa, 22 Juli 2025
Selama 1,5 Jam, 37 Kendaraan Terjaring Razia di Jogja Karena Masa Berlaku KIR ...

Selama 1,5 Jam, 37 Kendaraan Terjaring Razia di Jogja Karena Masa Berlaku KIR ...

Selasa, 22 Juli 2025
Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Selasa, 22 Juli 2025