Berita

Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Siap Kirim Pasukan Perdamaian untuk Perang Ukraina

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Prabowo di IIS Shangri La Singapura
Prabowo di IIS Shangri La Singapura menyebut kesiapan Indonesia untuk mengirim pasukan perdamaian untuk resolusi konflik di Ukraina dan Rusia. (Foto: Instagram/prabowo)

Pertama adalah dengan melakukan gencatan senjata, menetapkan zona bebas militer seluas 15 km dari masing-masing perbatasan wilayah kedua negara, agar PBB segera membentuk pasukan pengawas yang segera ditempatkan di kawasan bebas militer tersebut, dan agar PBB mengorganisir referendum yang berisi keinginan masing-masing negara.

Prabowo Subianto juga menyatakan Indonesia siap untuk berkontribusi terhadap resolusi perdamaian tersebut dalam bentuk pengiriman pasukan militer perdamaian. 

Dilansir dari laman Kemhan RI, sebelum berbicara di podium dengan sesi bertajuk ‘Resolving Regional Tensions’, Prabowo juga diagendakan untuk melakukan pertemuan dengan delegasi Amerika Serikat dan Negara ASEAN pada pertemuan US – Southeast Asia Countries Multilateral Meeting.

Prabowo di IIS Shangri La Singapura
Prabowo Subianto bersama dengan Menteri Pertahanan Amerika Serikat, Lloyd J. Austin. (Foto: Instagram/prabowo)

Selain Prabowo di IIS Shangri La Singapura, dalam satu sesi tersebut Menteri Pertahanan Nasional Korea Selatan Lee Jong Sup, dan Vice President European Commission Josep Borell Fontelles juga turut menjadi pembicara. ****

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Diduga Terima Sampah dari Sleman, Pemkab Gunungkidul Tutup TPS

Diduga Terima Sampah dari Sleman, Pemkab Gunungkidul Tutup TPS

Senin, 06 Mei 2024 13:52 WIB
Syawalan dengan Pemkab Gunungkidul, Gubernur DIY Dorong Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Pendidikan

Syawalan dengan Pemkab Gunungkidul, Gubernur DIY Dorong Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Pendidikan

Senin, 06 Mei 2024 13:39 WIB
Polisi Ciduk Pria Viral yang Bayar Semaunya di Warteg Jakpus, 1 Orang Masih ...

Polisi Ciduk Pria Viral yang Bayar Semaunya di Warteg Jakpus, 1 Orang Masih ...

Senin, 06 Mei 2024 13:20 WIB
Viral Monyet Ekor Panjang Puncak Gunung Merapi Turun ke Pemukiman karena Panas Suhu

Viral Monyet Ekor Panjang Puncak Gunung Merapi Turun ke Pemukiman karena Panas Suhu

Senin, 06 Mei 2024 12:31 WIB
Libur Panjang, Polisi Terapkan Ganjil Genap di Puncak pada 8 – 12 Mei ...

Libur Panjang, Polisi Terapkan Ganjil Genap di Puncak pada 8 – 12 Mei ...

Senin, 06 Mei 2024 12:17 WIB
Istri Bupati Bantul Periode 2016-2021 Suharsono Ungkap Penyakit Almarhum Sebelum Meninggal Dunia

Istri Bupati Bantul Periode 2016-2021 Suharsono Ungkap Penyakit Almarhum Sebelum Meninggal Dunia

Senin, 06 Mei 2024 12:16 WIB
Penjual Minuman Di Acara Pengajian Nyaris Tergigit Ular Weling

Penjual Minuman Di Acara Pengajian Nyaris Tergigit Ular Weling

Senin, 06 Mei 2024 11:02 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 6 Mei 2024 Turun Tipis, Cek Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 6 Mei 2024 Turun Tipis, Cek Sebelum ...

Senin, 06 Mei 2024 10:59 WIB
Jadwal KRL Tangerang Duri 6-10 Mei 2024, Beroperasi dari Pagi Hingga Malam

Jadwal KRL Tangerang Duri 6-10 Mei 2024, Beroperasi dari Pagi Hingga Malam

Senin, 06 Mei 2024 10:50 WIB
Jadwal SIM Keliling Sukabumi Mei 2024, Tanggal 6-12 Minggu Ini

Jadwal SIM Keliling Sukabumi Mei 2024, Tanggal 6-12 Minggu Ini

Senin, 06 Mei 2024 10:49 WIB