Berita , Olahraga

Prediksi Kroasia vs Brasil 8 Besar Piala Dunia 2022, Segini Peluang Tim Asuhan Zlatko Dalic Menang dari Tim Samba

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Prediksi Kroasia vs Brasil 8 Besar Piala Dunia 2022, Segini Peluang Tim Asuhan Zlatko Dalic Menang dari Tim Samba
Prediksi Kroasia vs Brasil 8 Besar Piala Dunia 2022, Segini Peluang Tim Asuhan Zlatko Dalic Menang dari Tim Samba
HARIANE – Prediksi Kroasia vs Brasil di perempat final Piala Dunia 2022 banyak dicari para penggemar sepak bola.
Prediksi Kroasia vs Brasil biasanya dilihat dari penguasaan bola serta susunan pemain dari pertandingan sebelumnya.
Lantas berdasarkan statistik yang ada, bagaimana hasil prediksi Kroasia vs Brasil yang akan bertanding berebut masuk ke semi final Piala Dunia 2022? Simak ulasan selengkapnya dibawah ini.

Prediksi Kroasia vs Brasil pada Perempat Final Piala Dunia 2022

FIFA World Cup Qatar 2022 telah memasuki babak perempat final. Delapan tim yang berhasil maju antara lain Kroasia, Brasil, Belanda, Argentina, Maroko, Portugal, Inggris serta Prancis.
Dua tim pertama yang akan berlaga demi mendapatkan posisi di semi final Piala Dunia 2022 adalah Kroasia dan Brasil.
BACA JUGA :
Link Streaming Gratis Perempat Final Piala Dunia 2022, Mulai dari Kroasia vs Brazil hingga Pertandingan Inggris vs Prancis
Dilansir dari laman resmi FIFA, Kroasia dan Brasil akan bertanding pada Jumat, 9 Desember 2022 pukul 22.00 di Education City Stadium, Doha, Qatar.
Jika dilihat dari pertandingan sebelumnya saat Kroasia melawan Jepang, tim asuhan Zlatko Dalic tersebut menggunakan susunan pemain 4-3-3.
Selain itu dengan penguasaan bola sebesar 41%, Kroasia berhasil maju ke perempat final dengan kemenangan melalui tendangan penalti sengan skor 3 – 1 atas Jepang.
perempat final Piala Dunia 2022
Inilah 8 tim yang berhasil lolos perempat final Piala Dunia 2022. (Twitter/@realmadridindo1)
Sedangkan Brasil berhasil maju ke 8 besar Piala Dunia 2022 setelah menggilas tim Korea Selatan dengan kemenangan telak 4 – 1.
Brasil yang menggunakan susunan pemain 4-2-3-1 dan penguasaan bola sebesar 54% nyatanya berhasil menggempur pertahanan Korea Selatan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Sabtu, 10 Mei 2025
Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Sabtu, 10 Mei 2025
Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Sabtu, 10 Mei 2025
Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Sabtu, 10 Mei 2025
6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

Sabtu, 10 Mei 2025
53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

Sabtu, 10 Mei 2025
Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Sabtu, 10 Mei 2025