Gaya Hidup , Hobi , Pilihan Editor

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Batal Datang Bersama di Konser Tercipta Untukku

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Batal Datang Bersama di Konser Tercipta Untukku
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Batal Datang Bersama di Konser Tercipta Untukku
HARIANE - Semenjak menikah di tahun 2014 lalu, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina memang terlihat selalu datang ke suatu acara bersama.
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina juga sampai membuat entertainment dan channel YouTube sendiri yang berisi mengenai kesehariannya.
Di hari valentine lalu, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tak datang bersama di Konser Tercipta Untukku.
Padahal awalnya Raffi Ahmad dan Nagita Slavina memang merencanakan untuk datang bersama-sama di acara ini.
Dalam video yang diunggah di channel YouTube Rans Entertainment, sebelumnya Raffi Ahmad berkata bahwa konser tersebut dari Raffi Ahmad untuk Nagita Slavina.
Namun, ternyata Nagita Slavina datang ke sana seorang diri.
BACA JUGA : RANS Entertainment Milik Raffi Ahmad Umumkan Investasi di NOICE, Platform Konten Audio Lokal di Indonesia
"Ini katanya konsernya itu dari Raffi buat aku. Tapi alhamdulillah akhirnya ya sendiri-sendiri juga ya," ujar Nagita Slavina atau yang lebih akrab di sapa dengan Gigi ini.
"Buat aku. Aku sendiri," tambahnya.
Di video tersebut Nagita juga berkata ada beberapa permasalahan yang terjadi saat akan tampil di acara tersebut.
Salah satunya adalah baju yang awalnya sudah disiapkan, tidak dapat dipakai untuk konser tersebut, sehingga harus diganti dengan baju lainnya.
Meski tak datang bersama, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tetap ada di acara tersebut.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Maskapai Asli Jogja, FlyJaya Terbang Perdana Halim-Adisutjipto

Maskapai Asli Jogja, FlyJaya Terbang Perdana Halim-Adisutjipto

Kamis, 03 Juli 2025
Berhasil Jalankan Program CSR, KAI Bandara Kembali Raih Prestasi

Berhasil Jalankan Program CSR, KAI Bandara Kembali Raih Prestasi

Kamis, 03 Juli 2025
Pernah Viral, Warga Ramai-ramai Tangkap Buaya di Sungai Progo Bantul

Pernah Viral, Warga Ramai-ramai Tangkap Buaya di Sungai Progo Bantul

Kamis, 03 Juli 2025
Kecelakaan di Banguntapan Bantul, Anggota Polisi Tewas Ditabrak Bus

Kecelakaan di Banguntapan Bantul, Anggota Polisi Tewas Ditabrak Bus

Kamis, 03 Juli 2025
Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 Juli 2025
Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Kamis, 03 Juli 2025
Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Rabu, 02 Juli 2025
Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Rabu, 02 Juli 2025