Zodiak

Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023 Lengkap untuk Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023 Lengkap untuk Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular
Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023 Lengkap untuk Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular
HARIANE - Dalam ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 dikatakan ada yang bakal beruntung.
Padahal ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 mengatakan ada yang harus berusaha keras menekan pengeluarannya supaya bisa bertahan hidup.
Sebaiknya, siapapun yang beruntung berdasarkan ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 tak terlena akan hal itu dan malah bermalas-malasan.

Simak enam ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 yang dilansir dari Astrologizeme.

BACA JUGA : Daftar Acara Perayaan Imlek 2023 di Surabaya, Hadirkan Aksi Menarik Barongsai di Dua Pusat Perbelanjaan

Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023: Tikus

Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023
Ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 untuk Tikus. (Ilustrasi: Freepik/
Shio Tikus rupanya akan berselisihan dengan salah satu orang terdekat. Supaya tak terjadi, sebaiknya hindari saja topik sensitif.
Namun, jika terlanjur sudah terjadi, ia harus mengalah dan mencoba memulai untuk berbaikan dengan orang terdekat tersebut.
Setelahnya, pasti Shio Tikus dan orang terdekat bisa menjalin hubungan yang lebih baik lagi.
Dalam menghadapi hari Minggu, shio yang satu ini harus berani tak boleh ragu-ragu.
Shio Tikus juga perlu untuk tahu kapan ia harus berhenti menimbang baik buruknya sesuatu.

Shio Kerbau

Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023
Ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 untuk Kerbau. (Ilustrasi: Freepik/
Saat ini, Shio Kerbau diramal bakal gesit dalam melakukan suatu hal dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
Keuletan dan kegigihan Shio Kerbau hari ini bisa membuatnya berhasil mengembangkan kemampuan baru dari hobinya.
Selain itu, ia diperkirakan akan menjadi lebih dekat dengan kenalannya akhir-akhir ini.

Shio Macan

Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023
Ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 untuk Macan. (Ilustrasi: Freepik/
Usaha yang dilakukan Shio Macan sedikit demi sedikit memperlihatkan hasilnya.
Dengan keberuntungan yang dimiliki Shio Macan saat ini, ia bahkan bisa dengan mudah melakukan hal yang berisiko tinggi.
Meski begitu, bukan berarti Shio Macan boleh terlena dan malah malas-malasan.
Shio Macan tetap harus waspada dengan lingkungan sekitar. Pikirkan semua perkataan atau perbuatan dalam berbagai situasi.
Soal hubungan asmara juga perlu diwaspadai. Meski sekarang sedang romantis-romantisnya, jangan sampai melakukan kesalahan fatal yang membuat belahan jiwa menghilang selamanya dalam hidup Shio Macan.
BACA JUGA : Acara Imlek 2023 di Jakarta, Ada yang Memiliki Venue Unik Hingga Pertunjukkan Barongsai Kelas Dunia

Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023: Kelinci

Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023
Ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 untuk Kelinci. (Ilustrasi: Freepik/
Shio Kelinci terlihat khawatir akan hidupnya yang mungkin bisa hancur seketika di saat ia sedang sukses.
Daripada berpikir yang tidak-tidak, lebih baik ia menggunakan waktu untuk melakukan hal-hal yang produktif.
Lalu, untuk Shio Kelinci yang sedang kesulitan finansial, sebaiknya mulai menyesuaikan pengeluaran dengan pemasukan.
Sedangkan jika bermasalah dengan pasangan akibat perbedaan pendapat, Shio Kelinci sepertinya harus lebih toleran dan mengerti situasi pasangan.
Meski tak mudah, Shio Kelinci pasti mampu melakukannya.

Shio Naga

Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023
Ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 untuk Naga. (Ilustrasi: Freepik/
Shio Naga dapat merasakan kehidupan yang harmonis dan damai pada Minggu ini.
Sebagian Shio Naga diramal akan beruntung dalam hubungan romantis. Mereka bisa lanjut ke jenjang yang lebih serius dari sebelumnya.
Ada yang akan bertunangan, menikah, atau bagi yang tengah sendiri memulai ikatan baru dengan orang yang disukainya.
Soal uang, sepertinya Shio Naga perlu menghemat uang. Potonglah semua pengeluaran yang tidak perlu.
Meski sulit, jika berhasil mengurangi banyak pengeluaran, Shio Naga tak akan kesulitan di akhir bulan.
Namun, walau harus berhemat, bukan berarti Shio Naga harus menolak semua ajakan orang lain untuk bersenang-senang.
Shio Naga boleh mengeluarkan uangnya, tetapi tak boleh keluar dari budget yang sudah ditentukan.
BACA JUGA : Terbaru! Daftar Acara Imlek Surabaya 2023, Ada Lomba TikTok hingga Aksi Menarik Barongsai

Shio Ular

Ramalan Shio Minggu 22 Januari 2023
Ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 untuk Ular. (Ilustrasi: Freepik/
Shio Ular yang single akhirnya Minggu ini akan berjumpa dengan seseorang yang menarik.
Terlepas dari itu, Shio Ular perlu menjaga kesehatannya. Janganlah makan terlalu banyak atau terlalu pedas.
Setelah dapat hal yang menggembirakan dan harus berhati-hati, tampaknya akan ada hal yang membuat Shio Ular kecewa.
Rezeki rutin yang didapatkan oleh Shio Ular sepertinya tak akan keluar Minggu ini.
Usai sudah ramalan shio Minggu 22 Januari 2023 lengkap untuk Shio Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular.****
1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Minggu, 11 Mei 2025
Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Minggu, 11 Mei 2025
Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Minggu, 11 Mei 2025
Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Minggu, 11 Mei 2025
Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Minggu, 11 Mei 2025
Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Minggu, 11 Mei 2025
Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Minggu, 11 Mei 2025
Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Minggu, 11 Mei 2025
Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Minggu, 11 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Minggu, 11 Mei 2025