Gaya Hidup

Rekomendasi Drakor Terbaru Agustus 2023 yang Wajib Ditonton, Ada Drama Suho EXO

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Rekomendasi Drakor Terbaru Agustus 2023
Rekomendasi drakor terbaru Agustus 2023, salah satunya ada drama Suho EXO. (Foto:Instagram/jtbcdrama)

HARIANE - Rekomendasi drakor terbaru Agustus 2023 kali ini akan dibahas dalam artikel berikut.

Drakor Agustus 2023 ini memiliki berbagai genre yang menarik untuk ditonton, mulai dari romantis, action, hingga komedi.

Behind Your Touch merupakan salah satu drama yang menceritakan tentang dokter hewan dan detektif yang menjadi dekat karena memecahkan kasus di lingkungan pedesaan tempat tinggalnya. 

Tak hanya Behind Your Touch, di bawah ini terdapat beberapa rekomendasi drakor baru yang akan tayang pada bulan Agustus 2023 mendatang. 

Berikut 10 judul drama Korea terbaru Agustus yang wajib ditonton dilansir dari laman Korea Binge. 

Drakor Terbaru Agustus 2023 

1. The First Responders 2 

Drakor terbaru Agustus 2023, salah satunya The First Responders 2.(Foto:Instagram/sbsdrama_official)

Drama laga kriminal dan komedi ini telah ditunggu-tunggu mengingat di musim pertamanya telah mencatat rating tinggi dengan episode final sebesar 10,3%

The First Responders season 2 ini akan meneruskan cerita tim pemadam kebakaran dan tim polisi dalam menyelesaikan kasus unik.

Adapun para pemain utamanya ialah Kim Rae-won, Son Ho-jun, Gong Seung-yeon. Drakor The First Responders season 2 ini mulai tayang pada 4 Agustus 2023 dengan 12 episode di Disney+.

2. My Dearest

Ads Banner

BERITA TERKINI

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sabtu, 26 April 2025
Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Sabtu, 26 April 2025
Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Sabtu, 26 April 2025
Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Sabtu, 26 April 2025
4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Sabtu, 26 April 2025
Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Sabtu, 26 April 2025
Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025