Gaya Hidup , Kuliner

Resep Mie Kari Instan Ala Willgoz Viral di Media Sosial, Anak Kost Wajib Coba!

profile picture Jihan Rohadatul Aisy
Jihan Rohadatul Aisy
Resep Mie Kari Instan Ala Willgoz Viral di Media Sosial, Anak Kost Wajib Coba!
Resep Mie Kari Instan ala Willgoz yang mudah murah dan cepat. (Foto: Youtube/Willgoz Kitchen)
Resep Mie Kari Instan Ala Willgoz Viral di Media Sosial, Anak Kost Wajib Coba!
Potret resto Seporsi Mie Kari Alam Sutera yang ditiru oleh pesaing bisnis FnB lain di Jogja. (Foto: Instagram/seporsimiekari)

Berikut tahapan resep Mie Kari Instan ala Willgoz

Bahan-bahan yang digunakan:

  • 2 bungkus mie instan rasa kari
  • 30 gr kari block Japanese (bisa diganti dengan bumbu kari instan lainnya)
  • 2 tahu sumedang
  • 2 butir telur (rebus selama 7 menit untuk tingkat setengah matang)
  • 4 buah cabe rawit (opsional sesuai selera)
  • 2 sdm daun bawang cincang
  • 1 potong ayam paha
  • 1 sdm kecap asin
  • 1 sdt gula
  • 1 sdm minyak
  • lada putih secukupnya

Cara membuat resep Mie Kari Instan ala Willgoz :

  • Campurkan daging ayam dengan bumbu marinasi yakni kecap asin, gula, minyak, dan lada putih. 
  • Aduk dan pijat ke seluruh permukaan ayam, kemudian diamkan daging selama 30 menit hingga bumbu meresap  
  • Panaskan minyak dan panggang daging ayam sebentar dalam api kecil hingga berwarna sedikit kecoklatan, lalu angkat
  • Pada wadah yang sama, masukkan bumbu kari block Japanese dan irisan cabe rawit
  • Masukkan tahu sumedang yang sudah dibelah menjadi dua bagian
  • Campurkan semua bumbu mie instan (bubuk dan minyak)
  • Tuang air sekitar 400 ml
  • Masak dengan api kecil dan biarkan hingga mendidih selama kurang lebih 10 menit
  • Jika kuah sudah tercampur merata dan mengental, masukkan mie instan dan daging ayam selama 1 menit
  • Angkat dan plating dengan telur yang sudah direbus sebelumnya
  • Resep Mie Kari Instan ala Willgoz siap untuk disantap

Demikian informasi ide resep Mie Kari Instan ala Willgoz versi low budget, cukup menggunakan bahan yang banyak dijual di supermarket terdekat.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Event Lari KAI Bandara Glow Night Fun Run 90’s Ungkit Perekonomian Jogja Lewat ...

Event Lari KAI Bandara Glow Night Fun Run 90’s Ungkit Perekonomian Jogja Lewat ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pegawai Puskesmas di Gunungkidul Berkaraoke Saat Jam Pelayanan, Kadinkes: Kekhilafan dan Kesalahan Kami ...

Pegawai Puskesmas di Gunungkidul Berkaraoke Saat Jam Pelayanan, Kadinkes: Kekhilafan dan Kesalahan Kami ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pemkot Yogyakarta Akan Perluas Program Warung Mrantasi di Pasar Prawirotaman dan Sentul

Pemkot Yogyakarta Akan Perluas Program Warung Mrantasi di Pasar Prawirotaman dan Sentul

Jumat, 25 Juli 2025
Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Jumat, 25 Juli 2025
Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Jumat, 25 Juli 2025
Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Jumat, 25 Juli 2025
Hadapi Ancaman Bencana Hidrometeorologi, Pemkab Gunungidul Siagakan Ratusan Personil Gabungan

Hadapi Ancaman Bencana Hidrometeorologi, Pemkab Gunungidul Siagakan Ratusan Personil Gabungan

Jumat, 25 Juli 2025
‎Miss Bantul 2025 Kembali Digelar, 15 Talenta Muda Siap Beradu Bakat

‎Miss Bantul 2025 Kembali Digelar, 15 Talenta Muda Siap Beradu Bakat

Jumat, 25 Juli 2025
Jadwal KRL Bogor Jakarta 25-31 Juli 2025, Jam Berangkat Terakhir Pukul 23.10 WIB

Jadwal KRL Bogor Jakarta 25-31 Juli 2025, Jam Berangkat Terakhir Pukul 23.10 WIB

Jumat, 25 Juli 2025
Diduga Pengaruh Alkohol, Remaja Bonceng Tiga Kecelakaan di Surabaya, Satu Tewas

Diduga Pengaruh Alkohol, Remaja Bonceng Tiga Kecelakaan di Surabaya, Satu Tewas

Jumat, 25 Juli 2025