Hobi

Review Film The Pope's Exorcist: World Building Cerita Ciamik dan Menjanjikan

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Review film The Pope's Exorcist
Review film The Pope's Exorcist mengungkapkan perbedaan dari film horor pada umumnya. (Foto: Twitter/WatchmenID)

HARIANE - Terkait review film The Pope's Exorcist ditinjau dari segi plot hingga akting para pemain.

Film horor supranatural Amerika Serikat ini, rilis di bioskop Indonesia seperti XXI, CGV, dan Cinepolis pada 7 April 2023.

Sutradara dalam film ini adalah Julius Avery, selain itu juga dibintangi oleh Russell Crowe, Daniel Zovatto, Franco Nero, Peter DeSouza-Feighoney, dan lainnya.

Melansir laman IMDB, sisi menarik film The Pope's Exorcist yakni berdasarkan pengalaman nyata Pastor Gabriele Amorth, Kepala Eksorsisme Vatikan 1986-2016.

Amorth telah menangani lebih dari 50 ribu kasus dugaan eksorsisme.

Pastor Gabriele Amorth menulis dua buku yakni berjudul An Exorcist Tells His Story dan An Exorcist: More Stories.

Dua buku tersebut jadi inspirasi utama dalam pembentukan alur film The Pope's Exorcist.

Review film The Pope's Exorcist
Review film The Pope's Exorcist dapat disimak sebelum memutuskan menonton. (Foto: Twitter/WatchmenID)

Film ini mengikuti kisah Amorth ketika menyelidiki 'sesuatu' yang menakutkan pada seorang anak laki-laki, hingga mengungkapkan konspirasi berabad-abad yang disembunyikan Vatikan.

Setelah mengetahui latar belakang kisah film ini, maka menarik diketahui review film The Pope's Exorcist berikut.

Simak review film The Pope's Exorcist

Awal review dimulai dari trailer-nya, sudah terlihat bahwa film ini bercerita terkait percobaan exorcisme yang dilakukan seorang pendeta.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025