Olahraga

Review Game 1 RRQ Hoshi vs EVOS Legends MPL ID S12, Helcurt dari Tazz Buat Tim Raja Geleng-geleng Kepala

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
RRQ Hoshi vs EVOS Legends MPL ID S12
RRQ Hoshi vs EVOS Legends MPL ID S12. (Foto: Youtube/MPL Indonesia)

HARIANE - Laga klasik paling ditunggu di skena Mobile Legends Indonesia hari ini, mempertemukan RRQ Hoshi vs EVOS Legends MPL ID S12, Sabtu, 29 Juli 2023.

Kedua tim yang baru pertama kali bertemu pada musim ini diprediksi akan bermain agresif dari awal pertandingan. EVOS Legends yang baru saja menang laga pertamanya melawan Geek Fam mempunyai modal besar melawan RRQ Hoshi.

Sementara itu, RRQ yang belum terkalahkan dari 'week 1' diprediksi akan berusaha memperpanjang rekornya tersebut hingga Playoff tiba. Kedua tim sama-sama ingin mendapatkan skor penuh agar mendapatkan posisi nyaman hingga pertengahan musim.

Berikut ini susunan line up kedua tim yang disiarkan langsung oleh kanal Youtube MPL Indonesia:

RRQ Hoshi

1. Skylar/Goldlaner (Karrie)

2. Banana/Explaner (Paquito)
3. Ferxiic/Jungler (Fredrin)
4. Naomi/Roamer (Grock)
5. Clayyy/Midlaner (Pharsa)

EVOS Legends

1. Fluffy/Explaner (Akai)

2. Branz/Goldlaner (Beatrix)
3. Hijumee/Midlaner (Yve)
4. Tazz/Jungler (Helcurt)
5. Dreams/Roamer (Kaja)

Review Game 1 RRQ Hoshi vs EVOS Legends MPL ID S12

Game 1 berlangsung sangat seru dan menegangkan. Kedua tim sama-sama mengaplikasikan strateginya dengan sangat baik.

Namun, RRQ Hoshi berhasil mengamankan 'early game' dengan hero-hero yang telah dipilihnya. Di sisi lain, EVOS Legends kesulitan dan harus menunggu momen.

Helcurt dari Tazz bermain disiplin dan mengesankan, setelah beberapa kali dirinya berhasil menargetkan lini belakang dari RRQ Hoshi. Selain itu, pemilihan hero Akai disebut sebagai 'pick' yang brilian dari Agee.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Sabtu, 10 Mei 2025
Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Sabtu, 10 Mei 2025
Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Sabtu, 10 Mei 2025
Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Sabtu, 10 Mei 2025
6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

Sabtu, 10 Mei 2025
53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

Sabtu, 10 Mei 2025
Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Sabtu, 10 Mei 2025