Berita

Rumah Korban Bencana Gempa Cianjur Rusak Parah, BMKG Anjurkan Bangun Kembali dengan Syarat ini

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Rumah Korban Bencana Gempa Cianjur Rusak Parah, BMKG Anjurkan Bangun Kembali dengan Syarat ini
Rumah Korban Bencana Gempa Cianjur Rusak Parah, BMKG Anjurkan Bangun Kembali dengan Syarat ini
HARIANE – Korban bencana gempa Cianjur harus kehilangan rumah karena rusak parah akibat bencana yang mengguncang bumi Jawa Barat pada Senin, 21 November 2022.
BMKG pun memberikan rekomendasi syarat pembangunan rumah untuk korban gempa Cianjur yang masih bisa dilakukan di tanah yang sama. 
Menurut BMKG,rumah korban bencana gempa Cianjur harus dengan konstruksi yang lebih tahan gempa meski berada di lokasi yang sama.
Diimbau juga kepada para korban gempa Cianjur untuk mewaspadai cuaca musim hujan yang diperkirakan akan berlangsung hingga bulan Desember.
BACA JUGA : Bantuan Bagi Korban Gempa Cianjur Akan Dijamin Pemerintah, Berikut Rinciannya

Keterangan Terbaru dari BMKG untuk Para Korban Bencana Gempa Cianjur

korban bencana gempa Cianjur
Arahan Jokowi usai gempa Cianjur, meminta upaya penyelamatan evakuasi untuk para korban. (Foto: setkab.go.id)
Dalam konferensi pers BMKG yang dilakukan pada Kamis, 24 November 2022, Kepala BMKG Dwikorita Karnawati menyampaikan bahwa hingga saat ini gempa susulan masih terjadi tapi dengan kekuatan yang makin melemah.
Dwikorita menyampaikan bahwa situasi selama 4 hingga 1 minggu ke depan aktivitas tektonik di Cianjur sudah akan lebih stabil.
Menurutnya, informasi ini penting untuk diketahui oleh korban bencana gempa Cianjur agar tidak panik dan mudah termakan isu atau berita bohong soal situasi pasca bencana.
Meski begitu ia mengimbau kepada masyarakat korban gempa agar mewaspadai curah hujan yang makin meningkat yang mencapai pucaknya di bulan Desember.
“Yang dikhawatirkan sekali lagi adalah longsor dan banjir bandang, jadi yang berada di bantaran-bantaran sungai, di lembah sungai, kemudian di dekat lereng gunung,” ungkap Dwikorita.
BACA JUGA : 3 Pelaku Penghadangan Mobil Relawan Gempa Cianjur Dibekuk Aparat, Ini Sosoknya
korban bencana gempa Cianjur
Gempa susulan Cianjur masih sering, BMKG imbau jangan kembali dulu ke rumah. (Foto: Twitter/plummysims)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB