Budaya

Rundown Festival Budaya Lembah Baliem 2023, Ada Atraksi Perang Hingga Bakar Batu Massal

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Festival Budaya Lembah Baliem 2023
Pergelaran Festival Budaya Lembah Baliem 2023. (Foto: Instagram/@festivalbudayalembahbaliem)

HARIANE - Kini kembali hadir ke-31 kalinya Festival Budaya Lembah Baliem 2023 yang akan diselenggarakan di Wamena, Jayawijaya, Papua Pegunungan.

Festival Budaya Lembah Baliem (FBLB) yang dijadwalkan akan digelar selama empat hari mulai dari tanggal 7 hingga 10 Agustus 2023.

Pada gelarannya yang ke-31 ini, FBLB mengangkat tema "Merangkai Hati, Merajut Kasih, Lestarikan Budayamu, Itulah Jai Dirimu".

Sebuah tema luar biasa yang diusung untuk menampilkan kisah sejarah perjalanan Suku Hubula.

Suku Hubula merupakan suku yang mendiami wilayah lembah Baliem di Pegunungan Tengah, Papua Pegunungan yang sudah tinggal selama ratusan tahun.

FBLB ini merupakan event tahunan di Kabupaten Jayawijaya. Terakhir kali, event ini diselenggarakan pada 2019, sempat terhenti karena adanya Pandemi Covid-19 pada 2020-2021.

Kemudian, pada tahun 2022 pandemi mulai mereda dan mini FBLB diselenggarakan oleh masyarakat setempat. Pada tahun 2023 ini, event FBLB kembali diadakan seperti sedia kala.

Dalam unggahan Instagram @kemenparekraf.ri, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif turut mendukung pergelaran event ini guna melestarikan keragaman budaya dan adat istiadat di Indonesia.

Rundown Festival Budaya Lembah Baliem 2023

Festival Budaya Lembah Baliem 2023
Mmacam kegiatan menarik event FBLB 2023. (Foto: Instagram/@festivalbudayalembahbaliem)

Berikut adalah rundown Festival Budaya Lembah Baliem 2023 yang dikutip dari Instagram @festivalbudayalembahbaliem.

  • Senin, 7 Agustus 2023 (Pukul 09.30 WIT)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB