Gaya Hidup , Jabar

Rundown Hari Ketiga Konser JakCloth di Tasikmalaya 26 November 2023, Guest Star The Sigit

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Konser JakCloth di Tasikmalaya
Informasi jadwal konser JakCloth di Tasikmalaya Minggu, 26 November 2023. (Foto: Instagram/The Sigit)

HARIANE - Konser JakCloth di Tasikmalaya yang berlangsung pada 24-26 November 2023 ini menjadi salah satu rangkaian acara yang memeriahkan festival fesyen dan musik di tahun ini.

Pergelaran event JakCloth tersebut diselenggarakan di Transmart Tasikmalaya, dan besok hari Minggu, 26 November 2023 memasuki hari ketiga penyelenggaraannya.

JakCloth sendiri dikenal sebagai event yang memadukan tiga rangkaian acara menarik antara lain ada konser musik, fesyen dan sajian kuliner.

Bagi para penonton, sembari menikmati gelaran konsernya hari ini, ketahui juga jadwal dan rundown acara konser musik JakCloth untuk besok Minggu, 26 November 2023.

Selain gelaran konsernya yang sangat dinantikan, JakCloth "Year End Sale 2023: Tasikmalaya" juga menggelar 80 lebih clothing brands dan penyajian kuliner spesial untuk penonton.

Rundown Konser Musik JakCloth di Tasikmalaya 26 November 2023

Konser JakCloth di Tasikmalaya
Informasi jadwal konser musik JakCloth besok hari Mingu, 26 November 2023 di Transmart Tasikmalaya. (Foto: Instagram/JakCloth)

Berikut ini rundown konser musik pada hari Minggu, 26 November 2023:

  • Open gate (Pukul 10.00 WIB)
  • Break (Pukul 11.00 - 13.30 WIB)
  • Penampilan Diaspora (Pukul 15.30 WIB)
  • Penampilan Starvedhero (Pukul 16.20 WIB)
  • Break (Pukul 17.00 - 19.00 WIB)
  • Penampilan Masterpis (Pukul 19.30 WIB)
  • Penampilan Onadio Leornado (Pukul 20.00 WIB)
  • Penampilan The Sigit (Pukul 21.00 WIB)

Informasi dari laman official JakCloth, harga tiket JakCloth di Tasikmalaya mulai dari Rp 40 ribu hingga Rp 55 ribu, calon penonton bisa menikmati konser, fesyen, dan kuliner.

Bagi para pengunjung yang ingin hadir dan menyaksikan gelaran acara JakCloth, tiket dapat dibeli di sini.

Ads Banner

BERITA TERKINI

10 Hari Berlalu, Pelaku Pembunuhan Nia Kurnia Sari Masih Diburu

10 Hari Berlalu, Pelaku Pembunuhan Nia Kurnia Sari Masih Diburu

Rabu, 18 September 2024 23:12 WIB
Empat Burung Dicuri Maling, Warga Panjatan Rugi Belasan Juta

Empat Burung Dicuri Maling, Warga Panjatan Rugi Belasan Juta

Rabu, 18 September 2024 21:50 WIB
Jumlah Bangunan Rusak Akibat Gempa di Bandung Bertambah, 1 Orang Meninggal Dunia

Jumlah Bangunan Rusak Akibat Gempa di Bandung Bertambah, 1 Orang Meninggal Dunia

Rabu, 18 September 2024 21:44 WIB
Pemerintah Kabupaten Kulon Progo Gelar Wiwit dan Farmer Field Day (FFD) Bawang Merah ...

Pemerintah Kabupaten Kulon Progo Gelar Wiwit dan Farmer Field Day (FFD) Bawang Merah ...

Rabu, 18 September 2024 21:11 WIB
Kabupaten Kulon Progo Dapatkan Penilaian Eradikasi Frambusia

Kabupaten Kulon Progo Dapatkan Penilaian Eradikasi Frambusia

Rabu, 18 September 2024 21:00 WIB
Apresiasi Kiprahnya Dalam Pemberdayaan Masyarakat, Pemkab Sleman Serahkan Bantuan Bangunan untuk Muhammadiyah Sleman

Apresiasi Kiprahnya Dalam Pemberdayaan Masyarakat, Pemkab Sleman Serahkan Bantuan Bangunan untuk Muhammadiyah Sleman

Rabu, 18 September 2024 18:06 WIB
Kembangkan Amal Usaha di Ibu Kota Nusantara, Muhammadiyah akan Dirikan Sarana Pendidikan

Kembangkan Amal Usaha di Ibu Kota Nusantara, Muhammadiyah akan Dirikan Sarana Pendidikan

Rabu, 18 September 2024 17:56 WIB
Hasil Hitung Kerugian Kasus Tambang di TKD Sampang Keluar, Negara Rugi Rp 506 ...

Hasil Hitung Kerugian Kasus Tambang di TKD Sampang Keluar, Negara Rugi Rp 506 ...

Rabu, 18 September 2024 17:08 WIB
Rekomendasi Wisata di Sleman, Berkeliling Naik Jeep di Desa Wisata Gamplong

Rekomendasi Wisata di Sleman, Berkeliling Naik Jeep di Desa Wisata Gamplong

Rabu, 18 September 2024 16:56 WIB
Gempa di Bandung M 5,0 Rusak Bangunan Rumah, Tempat Ibadah hingga Fasilitas Umum ...

Gempa di Bandung M 5,0 Rusak Bangunan Rumah, Tempat Ibadah hingga Fasilitas Umum ...

Rabu, 18 September 2024 13:54 WIB