Berita , D.I Yogyakarta

Seorang Pengunjung Pantai Parangtritis Terseret Ombak, Tim SAR Gerak Cepat Selamatkan Korban

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Seorang Pengunjung Pantai Parangtritis Terseret Ombak, Tim SAR Gerak Cepat Selamatkan Korban
Tim SAR selamatkan pengunjung Pantai Parangtritis terseret ombak. (Foto: Tangkapan Layar/ Instagram SAR Parangtritis)
HARIANE – Seorang pengunjung Pantai Parangtritis terseret ombak, dilaporkan terjadi pada Sabtu, 11 Juni 2022.
Informasi terkait penyelamatan seorang pengunjung Pantai Parangtritis terseret ombak ini diketahui dari keterangan yang diunggah oleh akun SAR Parangtritis.
Simak informasi lengkap terkait penyelamatan seorang pengunjung Pantai Parangtritis terseret ombak berikut ini.

Penyelamatan Pengunjung Pantai Parangtritis Terseret Ombak

BACA JUGA : Klarifikasi Tarif Rp 100 Ribu Gumuk Pasir Bantul, Ternyata Tarif Tersebut untuk Fasilitas Ini
Dilansir dari SAR Parangtritis, dapat diketahui kronologi dari seorang pengunjung Pantai Parangtritis yang terseret obak berhasil diselamatkan oleh petugas SAR Pantai Parangtritis.
Peristiwa tersebut bermula saat korban yang datang bersama rombongan tiba di Pantai Parangtritis pukul 08.30 WIB.
Mereka langsung bermain air di pantai. Korban yang terlau asyik berman air, tidak menyadari bahaya yang sedang mengancamnya.
Sekitar pukul 10.15 WIB, korban terbawa arus balik hingga mencapai ke tengah dan tenggelam.
Petugas SAR Pantai Parangtritis yang sedang berjaga melihat peristiwa tersebut, langsung mengupayakan penyelamatan kepada korban dengan berenang menuju posisi korban yang tenggelam.
Setelah berhasil, petugas kemudian mengevakuasi korban menuju Pos SAR Satlinmas wilayah Ops III untuk dilakukan observasi hingga akhirnya nyawa korban dapat terselamatkan.
Dalam video yang diunggah oleh akun tersebut, dapat terlihat aksi penyelamatan yang dilakukan oleh para petugas dari SAR Pantai Parangtritis yang bergerak cepat dalam menyelamatkan korban.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025