Berita , Jateng

Seorang Pria Jadi Korban Pembacokan di Pekalongan, Pelaku Berjumlah 30 Sambil Membawa Sajam

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
pria jadi korban pembacokan di Pekalongan
Seorang pria jadi korban pembacokan di Pekalongan oleh segerombolan pemuda. (Ilustrasi: Freepik)

HARIANE - Seorang pria jadi korban pembacokan di Pekalongan segerombolan orang tak dikenal saat sedang melintas.

Kejadian tersebut berlangsung pada Selasa dini hari, 27 Februari 2024 di Jl. KH Ahmad Dahlan, Bumirejo, Tirto, Pekalongan, Jawa Tenagah. 

Belum diketahui motif dari aksi penganiayaan hingga pengeroyokan yang dilakukan oleh para pelaku tersebut.

Kronologi Aksi Pengeroyokan di Pekalongan 27 Februari 2024

Dari info yang beredar di media sosial, kejadian pembacokan di Pekalongan tersebut diduga terjadi karena korban disangka sebagai komplotan gengster.

Tragedi memilukan ini menimpa seorang pemuda yang hendak pulang ke rumahnya setelah mengantar sang kekasih pulang.

Di perjalanan korban bertemu segerombolan pemuda yang diduga sedang mabuk lalu korban mengklakson mereka dengan maksud permisi.

Namun para pemuda itu justru malah mengejar korban hingga akhirnya terjadi kejar-kejaran antara korban dan para pemuda.

Para pelaku saat itu ternyata membawa sajam sejenis pedang panjang atau gergaji hingga korban terkena luka bacokan di beberapa tubuhnya.

Saat kejar-kejaran lutut korban sempat terkena sajam sebelum akhirnya ia terjatuh ke persawahan dekat GMK.

Korban masih berupaya melarikan diri ke tengah area persawahan namun tetap dikejar oleh para pelaku. 

Gerombolan itu menghujani korban dengan bacokan di bagian punggung dan tangan sambil teriak menginginkan korban untuk kehilangan nyawanya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

VNL 2025: Jepang Tundukkan Turki dalam 5 Set, Trio Ishikawa-Wada-Yoshino Bersinar di Perempat ...

VNL 2025: Jepang Tundukkan Turki dalam 5 Set, Trio Ishikawa-Wada-Yoshino Bersinar di Perempat ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pembangunan Jalan Brigjen Sudiarto Kota Semarang, Diberlakukan Pengalihan hingga Desember 2025

Pembangunan Jalan Brigjen Sudiarto Kota Semarang, Diberlakukan Pengalihan hingga Desember 2025

Kamis, 24 Juli 2025
Lebih Dari Setengah Masyarakat Indonesia Belum Memiliki Kekebalan Hepatitis B, Kemenkes: Ini Tugas ...

Lebih Dari Setengah Masyarakat Indonesia Belum Memiliki Kekebalan Hepatitis B, Kemenkes: Ini Tugas ...

Kamis, 24 Juli 2025
Kecelakaan Maut di Cianjur Malam ini, Pemotor Tewas Usai Terpental 3 Kali

Kecelakaan Maut di Cianjur Malam ini, Pemotor Tewas Usai Terpental 3 Kali

Kamis, 24 Juli 2025
‎Dua Warga Kota Jogja Kena OTT Buang Sampah Sembarangan di Bantul, Pelaku Bakal ...

‎Dua Warga Kota Jogja Kena OTT Buang Sampah Sembarangan di Bantul, Pelaku Bakal ...

Kamis, 24 Juli 2025
PSIM Belum Dapat Kepastian Berkandang di Stadion Maguwoharjo, Begini Tanggapan Sri Sultan

PSIM Belum Dapat Kepastian Berkandang di Stadion Maguwoharjo, Begini Tanggapan Sri Sultan

Kamis, 24 Juli 2025
Kraton Yogyakarta Sewakan Lahan Sultan Ground untuk Proyek Tol, Nilainya Rp.12 Ribu Per ...

Kraton Yogyakarta Sewakan Lahan Sultan Ground untuk Proyek Tol, Nilainya Rp.12 Ribu Per ...

Kamis, 24 Juli 2025
Ramah Lingkungan, Javafon Konsisten Gunakan Sumber Lokal

Ramah Lingkungan, Javafon Konsisten Gunakan Sumber Lokal

Kamis, 24 Juli 2025
Jamasan Tombak Kyai Wijaya Mukti Jadi Simbol Merawat Budaya

Jamasan Tombak Kyai Wijaya Mukti Jadi Simbol Merawat Budaya

Kamis, 24 Juli 2025
Bulan Sura, Gunungkidul Gelar Jamasan Pusaka Milik Daerah dan Pegawai

Bulan Sura, Gunungkidul Gelar Jamasan Pusaka Milik Daerah dan Pegawai

Kamis, 24 Juli 2025