Berita , D.I Yogyakarta

Seorang Wanita Jatuh dari Jembatan di Ringroad Utara Hari Ini 17 Maret 2023, Saksi Temukan Kejanggalan

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
Seorang Wanita Jatuh Dari Jembatan
Evakuasi seorang wanita jatuh dari jembatan di Ring Road Utara pada Jumat, 17 Maret 2023. (Foto: Twitter/@merapi_uncover)

HARIANE - Seorang wanita jatuh dari jembatan hari ini Jumat, 17 Maret 2023. Beruntungnya, nyawa korban masih dapat diselamatkan. Meskipun begitu, para saksi di lokasi kejadian menemukan kejanggalan. 

Lokasi seorang wanita jatuh dari jembatan tersebut terletak di dekat Kantor Pajak Pratama Sleman, Jalan Ringroad Utara, Maguwoharjo, Depok, Sleman. 

Korban seorang wanita jatuh dari jembatan tersebut ditemukan warga sekitar pukul 10 pagi. Namun, korban belum diketahui identitasnya. 

Kejanggalan Seorang Wanita Jatuh Dari Jembatan di Ringroad Utara

Dilansir dari unggahan akun @merapi_uncover pada Jumat, 17 Maret 2023, seorang wanita jatuh dari jembatan yang terletak persis di samping Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sleman. 

Lokasi jembatan tersebut terletak tepat di pinggir Jalan Raya Ring Road Utara. Adapun di bawah jembatan itu sendiri tidak langsung menyentuh aliran air sungai. 

Pada Bagian bawah jembatan terdapat beton tinggi miring yang menjorok ke aliran air sungai yang tidak begitu besar. 

Di pinggiran air sungai juga masih terdapat beton-beton pembatas lain yang memungkinkan seseorang berdiri di sana. 

Selain desain bawah jembatan yang dipenuhi beton dan tidak langsung menyentuh air sungai, masih ada serangkaian pipa besi yang menempel di sepanjang beton jembatan. 

Beton di bawah jembatan juga terlihat rimbun karena ada banyak pohon dan rumput. 

Adapun wanita yang menjadi korban ditemukan jatuh bukan di aliran air sungai, namun di beton bagian pinggir sungai yang dipenuhi pepohonan.  

Warga yang menemukan korban dibuat kebingungan atas kasus tersebut. Mereka tidak yakin tentang penyebab jatuhnya korban ke bawah jembatan. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Kulon Progo Selidiki Peretasan WhatsApp Bupati

Polres Kulon Progo Selidiki Peretasan WhatsApp Bupati

Sabtu, 05 Juli 2025
Keributan Driver Ojol: Polresta Sleman Kantongi Nama-nama Pengrusakan Mobil Polisi di Godean

Keributan Driver Ojol: Polresta Sleman Kantongi Nama-nama Pengrusakan Mobil Polisi di Godean

Sabtu, 05 Juli 2025
Bikin Ribuan Driver Shopeefood Jogja Turun Tangan, “Mas-mas Pelayaran” Diperiksa Polresta Sleman

Bikin Ribuan Driver Shopeefood Jogja Turun Tangan, “Mas-mas Pelayaran” Diperiksa Polresta Sleman

Sabtu, 05 Juli 2025
Proses Evakuasi Pria Terperosok ke Sumur di Gunungkidul Mengalami Sempat Terkendala Komunikasi dengan ...

Proses Evakuasi Pria Terperosok ke Sumur di Gunungkidul Mengalami Sempat Terkendala Komunikasi dengan ...

Sabtu, 05 Juli 2025
Seorang Pria di Gunungkidul Terperosok ke Sumur Sedalam Belasan Meter, Begini Kondisinya

Seorang Pria di Gunungkidul Terperosok ke Sumur Sedalam Belasan Meter, Begini Kondisinya

Sabtu, 05 Juli 2025
Diboyong ke Panggung Prambanan Jazz Festival, Begini Kesan Eaj Park

Diboyong ke Panggung Prambanan Jazz Festival, Begini Kesan Eaj Park

Sabtu, 05 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 Juli 2025, Naik atau Turun?

Sabtu, 05 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Sabtu, 05 Juli 2025
Begini Tampang Ciut Pelaku Pengeroyokan Usai Digeruduk Ribuan Ojol di Rumahnya

Begini Tampang Ciut Pelaku Pengeroyokan Usai Digeruduk Ribuan Ojol di Rumahnya

Sabtu, 05 Juli 2025
Miris! Kronologi Driver Ojol Perempuan Dikeroyok Keluarga Customer Gegara Telat 5 Menit

Miris! Kronologi Driver Ojol Perempuan Dikeroyok Keluarga Customer Gegara Telat 5 Menit

Sabtu, 05 Juli 2025