Gaya Hidup

Sinopsis Film Wonka 2023 yang Diperankan oleh Aktor Ternama Timothée Chalamet Hingga Rowan Atkinson

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Sinopsis Film Wonka 2023
Berikut gambaran sekaligus sinopsis film Wonka 2023 yang wajib diketahui. (Foto: YouTube/ Warner Bros. UK & Ireland)

HARIANE - Sebelum menonton, hendaknya ketahui dulu sinopsis film Wonka 2023 yang dirilis pada Desember ini.

Perlu diketahui, pemain film Wonka 2023 ini berasal dari aktor-aktor ternama seperti Timothée Chalamet hingga Rowan Atkinson.

Selain itu, dengan mengintip sinopsis film Wonka terbaru 2023 ini mungkin penggemar film bisa tahu alasan kenapa film ini harus masuk daftar tontonan.

Agar tahu gambaran besarnya, film Wonka ini menceritakan kisah karakter Willy Wonka sebelum mendirikan pabrik cokelat yang megah.

Mengingat kisah ini belum sempat diungkapkan pada film Charlie and the Chocolate Factory yang karakter Willy Wonkanya diperankan oleh Johnny Depp pada 2005 lalu.

Film Wonka 2023

Sinopsis Film Wonka 2023
Ketahui dulu informasi terkait filmnya sebelum mengintip
isi sinopsis film Wonka 2023.
(Foto: YouTube/ Warner Bros. UK & Ireland)

Dilansir dari laman IMDb, film Wonka 2023 merupakan film yang berfokus pada masa muda dari karakter Willy Wonka yang ada dalam film Charlie and the Chocolate Factory (2005).

Selain itu, akan diceritakan pula mengenai pertemuannya dengan Oompa-Loompas dan awal petualangannya hingga bisa membuat pabrik cokelat besar.

Wonka 2023 ini akan diperankan oleh berbagai aktor ternama Timothée Chalamet, Olivia Colman, Hugh Grant, Keegan-Michael Key, Sally Hawkins, Rowan Atkinson, dan lain-lain.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025