Nasional

Syarat Baru Rekrutmen CPNS 2023, Pendaftaran Dibuka Mulai 17 September

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Syarat Baru Rekrutmen CPNS 2023, Pendaftaran Dibuka Mulai 17 September
Terdapat syarat baru dalam rekrutmen CPNS 2023 yang harus dipenuhi oleh calon pelamar. (Foto: Instagram/BKN)

HARIANE - Terdapat syarat baru rekrutmen CPNS 2023 yang sebaiknya dipenuhi oleh para pelamar seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil.

Dalam jadwal rekrutmen yang telah dirilis Badan Kepegawaian Negara (BKN) RI, diketahui bahwa pendaftaran rekrutmen CPNS akan dibuka mulai 17 September 2023.

Oleh sebab itu, simak syarat baru dalam rekrutmen CPNS 2023 berikut ini.

Syarat Baru Rekrutmen CPNS 2023

Sebagaimana dirilis BKN melalui konferensi pers pada Jumat, 15 September 2023, diketahui bahwa pendaftaran CPNS dilakukan melalui SSCASN.

Dalam portal pendaftaran Sistem Seleksi Calon ASN (SSCASN) ini terdapat fitur tambahan yang berupa ASN Karier.

Fitur tersebut akan membantu para calon pelamar dalam mengetahui keterangan berkenaan rincian jabatan yang dibuka pada seleksi formasi CPNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2023.

Terkait dengan ini, Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian BKN, Suherman menerangkan syarat yang harus dilakukan oleh para calon pelamar.

“Seluruh calon pelamar diwajibkan membuat akun baru di portal. Baik bagi pelamar yang baru pertama kali melakukan pendaftaran maupun bagi pelamar yang sudah pernah mengikuti seleksi sebelumnya," terangnya.

Lebih lanjut, mengingat sistem rekrutmen CPNS 2023 lebih banyak mengandalakan sistem online, maka pihaknya telah bekerja sama dengan pihak-pihak terkait.

Misalnya untuk seleksi tenaga kesehatan dan guru yang dibuka pada tahun ini, BKN udah mengintegrasikan portal SSCASN dengan data Dapodik dari Kemendikbud dan SISDMK dari Kemenkes.

Selain itu, untuk mendukung kelancaran pembuatan aun SSCASN, BKN juga juga telah melakukan integrasi dengan Dukcapil dari Kemendagri. **** 

 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 14 Mei 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 14 Mei 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Senin, 13 Mei 2024 22:38 WIB
Detik-detik Petugas Damkar di Tegal Terlindas Mobil Pemadam, Korban Alami Patah Tulang

Detik-detik Petugas Damkar di Tegal Terlindas Mobil Pemadam, Korban Alami Patah Tulang

Senin, 13 Mei 2024 21:57 WIB
Miris! Pelaku Pembunuhan Mayat dalam Sarung di Tangsel Ternyata Keponakan Korban

Miris! Pelaku Pembunuhan Mayat dalam Sarung di Tangsel Ternyata Keponakan Korban

Senin, 13 Mei 2024 20:43 WIB
Viral Video Dua Pria Mesum di Masjid Pesisir Selatan, Kedua Pelaku Ditangkap Warga ...

Viral Video Dua Pria Mesum di Masjid Pesisir Selatan, Kedua Pelaku Ditangkap Warga ...

Senin, 13 Mei 2024 20:43 WIB
Nekat Buang Sampah Secara Ilegal, Pembuang Sampah Mengaku Tidak Tahu Ada Larangan

Nekat Buang Sampah Secara Ilegal, Pembuang Sampah Mengaku Tidak Tahu Ada Larangan

Senin, 13 Mei 2024 19:35 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 14 Mei 2024, Melanda ULP Bantar Gebang

Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 14 Mei 2024, Melanda ULP Bantar Gebang

Senin, 13 Mei 2024 19:00 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 14 Mei 2024, Padam hingga Siang

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 14 Mei 2024, Padam hingga Siang

Senin, 13 Mei 2024 17:54 WIB
Tawuran Pelajar di Jogja, Polisi Amankan 4 Orang yang Diduga Jadi Provokator

Tawuran Pelajar di Jogja, Polisi Amankan 4 Orang yang Diduga Jadi Provokator

Senin, 13 Mei 2024 17:06 WIB
Detik-detik Kecelakaan di Jalur Jogja Wonosari, Libatkan 2 Pemotor hingga Terpental

Detik-detik Kecelakaan di Jalur Jogja Wonosari, Libatkan 2 Pemotor hingga Terpental

Senin, 13 Mei 2024 16:22 WIB
Uji KIR Kadaluarsa, 10 Kendaraan Terjaring Razia di Pasar Mangiran Srandakan Bantul

Uji KIR Kadaluarsa, 10 Kendaraan Terjaring Razia di Pasar Mangiran Srandakan Bantul

Senin, 13 Mei 2024 15:13 WIB