Berita
Tabrak Lari di Parung Bogor Libatkan 1 Mobil vs Gerobak, Pelaku Kabur Tinggalkan Plat Nomor

Ima Rahma Mutia
Tabrak Lari di Parung Bogor Libatkan 1 Mobil vs Gerobak, Pelaku Kabur Tinggalkan Plat Nomor
BACA JUGA : Kecelakaan di Regol Bandung Hari ini Selasa 20 Desember 2022, Mobil Ringsek Tersundul TrukAksi tabrak lari tersebut membuat gerobak jatuh hingga membuat semua barang dagangan jatuh bercecerah ditengah jalan. Usah menabrak gerobak hingga rusak, mobil tersebut langsung kabur begitu saja dengan kecepatan tinggi. Akun Instagram @ndes_nonoe menyatakan bahwa korban mengalami luka parah di bagian kaki hingga harus menjalani tindakan operasi.
