Berita , Gaya Hidup

Tagar Billboard Corrupt Trending di Twitter Usai Jimin BTS Tereliminasi dari TOP 10, Penggemar Minta Penjelasan Lebih Lanjut!

profile picture Fatimah Az Zahra
Fatimah Az Zahra
tagar Billboard corrupt trending di Twitter
Ramai tagar Billboard corrupt trending di Twitter setelah penggemar mencurigai adanya kecurangan pada lagu 'Like Crazy' Jimin BTS. (Foto: Youtube/Hybe Labels)

Hal ini tentu saja mengundang kecurigaan penggemar lantaran penurunan angka yang sangat drastis.

Berdasarkan salah satu situs web yang dikutip dari Koreaboo, lagu tersebut dimaksudnkan untuk terjual sekitar 120.000 unit.

Namun Forbes mengatakan bahwa penjualan lagu tersebut kurang dari 15.000 unit yang membuat penggemar bertanya-tanya ke mana perginya 100.000 unit lainnya.

Akun Twitter @goeskthh mengungkapkan kekesalannya pada pihak Billboard dan meminta penjelasan lebih lanjut terkait hal ini.

“Hey, @billboard @billboardcharts Kami MEMINTA penjelasan. Perubahan aturan seperti apa yang terjadi ketika secara harfiah hanya memengaruhi satu (1) orang yang saat ini ada di tangga lagu? Mengapa ini tidak berlaku untuk semua artis di tangga lagu Anda? Ini sepertinya sewenang-wenang,” ungkapnya disertai #BillboardCorrupt.

Penggemar BTS membuat tagar Billboard corrupt trending di Twitter setelah Jimin tereliminasi dari TOP 10 dan meminta agar pihak terkait segera memberikan penjelasan lebih lanjut. **** 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tradisi Rasulan di Gunungkidul, Dipercaya Sebagai Tolak Balak Warga

Tradisi Rasulan di Gunungkidul, Dipercaya Sebagai Tolak Balak Warga

Kamis, 10 April 2025
Dendam Rekannya Ditangkap, 2 Pria di Banten Curi Motor Bhabinkamtibmas

Dendam Rekannya Ditangkap, 2 Pria di Banten Curi Motor Bhabinkamtibmas

Kamis, 10 April 2025
Dibangun Belanda, Jembatan Srandakan Lama Akhirnya Dibongkar

Dibangun Belanda, Jembatan Srandakan Lama Akhirnya Dibongkar

Kamis, 10 April 2025
H-7 Penutupan Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025, Masih Ada Kuota Kosong

H-7 Penutupan Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025, Masih Ada Kuota Kosong

Kamis, 10 April 2025
Mantap, Harga Emas Antam Hari ini Kamis 10 April 2025 Kembali Meroket

Mantap, Harga Emas Antam Hari ini Kamis 10 April 2025 Kembali Meroket

Kamis, 10 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 10 April 2025 Naik Drastis

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 10 April 2025 Naik Drastis

Kamis, 10 April 2025
Tak Kantongi Perizinan, Billboard di Kleringan Jogja Dibongkar

Tak Kantongi Perizinan, Billboard di Kleringan Jogja Dibongkar

Kamis, 10 April 2025
Warga Protes Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, KAI Daop 6 Yogyakarta Beri Tanggapan

Warga Protes Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, KAI Daop 6 Yogyakarta Beri Tanggapan

Rabu, 09 April 2025
Makanan Tradisonal Sego Berkat Hingga Puli Tempe Banyak Diburu Pemudik

Makanan Tradisonal Sego Berkat Hingga Puli Tempe Banyak Diburu Pemudik

Rabu, 09 April 2025
Pedagang Kaki Lima Kembali Menjamur di Sekitar Alun-Alun, Ini yang Akan Dilakukan Pemkab

Pedagang Kaki Lima Kembali Menjamur di Sekitar Alun-Alun, Ini yang Akan Dilakukan Pemkab

Rabu, 09 April 2025