Berita

Tersangka Penembakan di Chicago Ternyata Beli Senjata Legal, Hadapi 7 Tuduhan Hingga Resiko Penjara Seumur Hidup

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Tersangka Penembakan di Chicago Ternyata Beli Senjata Legal, Hadapi 7 Tuduhan Hingga Resiko Penjara Seumur Hidup
Tersangka penembakan di Chicago menghadapi 7 tuduhan pembunuhan tingkat pertama. (Foto: Twitter/J_amit29)
HARIANE - Tersangka penembakan di Chicago yang terjadi pada 4 Juli 2022 yang bertepatan dengan pawai Hari Kemerdekaan mengakui bahwa dirinya melakukan penembakan tersebu kepada pihak berwenang.
Tersangka penembakan di Chicago bernama Robert Crimo yang berusia 21 tersebut kini menghadapi tujuh tuduhan pembunuhan tingkat pertama.
Crimo, sebagai terduga tersangka penembakan di Chicago ditolak jaminan oleh Hakim Theodore Potkonjak.
Dalam kasus ini, Crimo tidak memiliki pengacara yang bisa dan disewanya, sehingga seorang pembela umum ditunjuk untuk mewakilinya.
BACA JUGA : Penembakan Massal di Chicago Saat Parade Tewaskan 6 Orang, Ini Potret Pelaku
Seorang Jaksa Wilayah bernama Ben Dillon, mengungkapkan bahwa tersangka telah mengakui penyerangan yang terjadi pada 4 Juli 2022 setelah dia ditangkap dan tidak ada pembelaan yang masuk dalam persidangan.
Crimo menghadiri sidang melalui panggilan video yang dilakukan dari penjara dengan mengenakan pakaian hitam dengan rambut sebahu.
Pengacara negara bagian untuk Lake County, Eric Rinehart, mengatakan akan lebih banyak tuntuan terhadap tersangka di pengadilan berikutnya yang dijadwalkan akan dilaksanakan pada 28 Juli 2022.

Jika terbukti bersalah atas tuduhan pembunuhan tingkat pertama, tersangka penembakan di Chicago ini kemungkinan akan dapat dijatuhi hukuman seumur hidup tanpa pembebasan bersyarat.

Rinehart mengungkapkan bahwa tersangka telah sepenuhnya mengakui apa yang telah dilakukannya secara rinci.
Pada Selasa, 5 Juli 2022, tersangka mengungkapkan kepada pihak berwenang bahwa penembakan tersebut telah direncanakannya selama berminggu-minggu.
Saat pawai Hari Kemerdekaan berlangsung, tersangka naik ke atap di sebuah gang kemudian menembakan lebih dari 70 butir peluru ke arah penonton.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kabar Duka, Mantan Bupati Bantul Suharsono Meninggal Dunia

Kabar Duka, Mantan Bupati Bantul Suharsono Meninggal Dunia

Senin, 06 Mei 2024 00:38 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 6 Mei 2024, Cek Lokasi Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 6 Mei 2024, Cek Lokasi Terdampak

Minggu, 05 Mei 2024 22:54 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 6 Mei 2024, Berdampak Terhadap 2 ULP

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 6 Mei 2024, Berdampak Terhadap 2 ULP

Minggu, 05 Mei 2024 22:45 WIB
Kekalahan RRQ vs ONIC MPL ID S13 Membuat Peluang Playoff Semakin Tipis

Kekalahan RRQ vs ONIC MPL ID S13 Membuat Peluang Playoff Semakin Tipis

Minggu, 05 Mei 2024 22:15 WIB
Mentalitas Juara, Laga RRQ Hoshi vs ONIC MPL ID S13 Game 1 Jadi ...

Mentalitas Juara, Laga RRQ Hoshi vs ONIC MPL ID S13 Game 1 Jadi ...

Minggu, 05 Mei 2024 21:34 WIB
Lowongan Pegawai BPJS Kesehatan Periode Tahun 2024 Telah Dibuka, Buruan Daftar!

Lowongan Pegawai BPJS Kesehatan Periode Tahun 2024 Telah Dibuka, Buruan Daftar!

Minggu, 05 Mei 2024 20:53 WIB
Kemenangan Geek Fam vs Alter Ego Esports MPL ID S13, Posisi Papan Tengah ...

Kemenangan Geek Fam vs Alter Ego Esports MPL ID S13, Posisi Papan Tengah ...

Minggu, 05 Mei 2024 19:58 WIB
Hasil Alter Ego Esports vs Geek Fam MPL ID S13, Performa Luke Jadikannya ...

Hasil Alter Ego Esports vs Geek Fam MPL ID S13, Performa Luke Jadikannya ...

Minggu, 05 Mei 2024 19:49 WIB
Jaga Netralitas ASN Jelang Pilkada 2024, Pemkab Gunungkidul Patroli Medsos

Jaga Netralitas ASN Jelang Pilkada 2024, Pemkab Gunungkidul Patroli Medsos

Minggu, 05 Mei 2024 19:42 WIB
Prediksi RRQ Hoshi vs ONIC MPL ID S13, Akankah Ferxic Dapat Kepercayaan untuk ...

Prediksi RRQ Hoshi vs ONIC MPL ID S13, Akankah Ferxic Dapat Kepercayaan untuk ...

Minggu, 05 Mei 2024 19:38 WIB