Berita , Gaya Hidup

Tiket Hammersonic 2024 Dijual Setelah Pemilu, Ini Harganya

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Tiket Hammersonic 2024 Dijual Setelah Pemilu, Ini Harganya
Tiket Hammersonic 2024 dijual seharga sejutaan untuk fase early bird. (Foto: Instagram/hammersonicfest)

HARIANE - Info soal tiket Hammersonic 2024 akhirnya diumumkan oleh penyelenggara yang akan mulai dijual setelah pencoblosan Pemilu 2024.

Hammersonic tahun ini akan membawa berbagai band metal dari beberapa negara yang siap untuk memanjakan penikmat musik cadas di Indonesia. 

Sempat tertunda karena pandemi Covid-19, Hammersonic mulai kembali tahun lalu dan sukses boyong 53 penampil baik dari internasional maupun tanah air.

Ada Slipknot, Trivium, Watain, Saosin, Story Of The Year, Black Flag, Vio-lence, Amon Amarth Tiny Moving Parts, Deadsquad, Burgerkill, DJ SIHK, Rocket Rockers, St Loco, dan masih banyak lagi.

Tahun ini, Ravel Entertainment selaku promotor telah mengumumkan line up fase pertama untuk festival yang bertajuk 'Hammersonic The Majestic Fellowship' tersebut.

Line up Hammersonic 2024 yang sudah dikonfirmasi adalah Lamb of God, As I Lay Dying, Converge, Yngwie Malmsteen, Cradle of Filth, Atreyu, Suicide Silence, Crossfaith, Suffocation, Misery Index, Annalynn, St. Loco, Nervosa, Straight Answer, dan Strangers. 

Tiket Hammersonic 2024 Dijual Setelah Pemilu, Ini Harganya
Line up fase pertama Hammersonic 2024. (Foto: Instagram/hammersonicfest)

Ravel Entertainment pun menjanjikan masih akan menambah line up untuk tampil di festival yang akan digelar pada 4-5 Mei, 2024 di Carnaval Ancol, Jakarta. 

Harga Tiket Hammersonic 2024

Hammersonic mengumumkan penjualan tiket akan dibagi menjadi tiga periode, yaitu Early Bird, Presale I, dan Presale II. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB